Perkembangan Program Posyandu Balita Di Kota Surabaya

Yohana Nensy Lasamahu, ,- (2019) Perkembangan Program Posyandu Balita Di Kota Surabaya. Laporan Magang thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (fulltext)
Laporan Magang_Yohana Nensy Lasamahu_101511133182.pdf

Download (3MB)
Official URL: https://lib.unair.ac.id/wplib/

Abstract

Promosi kesehatan merupakan proses untuk melakukan upaya agar individu dan masyarakat dapat meningkatkan kemampuannya dalam mengendalikan faktor-faktor yang mempengaruhi kesehatan sehingga dapat meningkatkan derajat kesehatan. Promosi kesehatan dapat terlaksana apabila adanya keterlibatan masyarakat sebagai sasaran di dalamnya. Maka dari itu, promosi kesehatan sangat erat kaitannya dengan pemberdayaan masyarakat dalam pembangunan kesehatan. Pembangunan kesehatan bertujuan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya dengan memberdayakan dan mendorong peran aktif masyarakat dalam segala bentuk upaya kesehatan. Mewujudkan masyarakat yang sehat tidak hanya membutuhkan dukungan pemerintah saja tetapi juga keterlibatan masyarakat. Masyarakat memiliki kontribusi besar dalam mewujudkan masyarakat yang sehat. Upaya tersebut membutuhkan kerjasama antara pemerintah dan masyarakat. Keterlibatan masyarakat sangat dibutuhkan dalam pembangunan kesehatan di Indonesia. Maka dari itu, adanya partisipasi masyarakat dalam program-program kesehatan di Indonesia memiliki peran penting. Salah satu upaya yang dapat dilakukan dalam meningkatkan keterlibatan masyarakat tersebut adalah pemberdayaan masyarakat.

Item Type: Thesis (Laporan Magang)
Uncontrolled Keywords: Posyandu
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat > S1 Kesehatan Masyarakat
Creators:
CreatorsNIM
Yohana Nensy Lasamahu, ,-NIM101511133182
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorIra Nurmala, ,-NIDN0717107704
Depositing User: Guruh Haris Raputra, S.Sos., M.M. '-
Date Deposited: 30 Mar 2024 03:24
Last Modified: 30 Mar 2024 03:24
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/132883
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item