Hak-Hak Kontraktual Pelanggan PT. PLN (PERSERO) Dalam Perjanjian Jual Beli Tenaga Listrik (Study Kasus "Black Out" Tangal 18 Agustus 2005 Di Jakarta)

Rakhmad S. Saputra, - (2006) Hak-Hak Kontraktual Pelanggan PT. PLN (PERSERO) Dalam Perjanjian Jual Beli Tenaga Listrik (Study Kasus "Black Out" Tangal 18 Agustus 2005 Di Jakarta). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (FULLTEXT)
RAKHMAD S SAPUTRA.pdf

Download (7MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Dalam melakukan perjanjian jual beli tenaga listrik, PT. PLN (PERSERO) menggunakan 2 (dua) macam kontrak, yaitu Surat Pemyataan (SP) dan Surat Perjanjian Jual Beli Tenaga Listrik (SPJBTL). Tetapi dalam perkembangannya, karena SP dirasa tidak lagi dapat memenuhi kebutuhan bisnis PT. PLN (PERSERO), maka penggunaan SPJBTL menggantikan SP dan menjadi satu-satunya kontrak yang digunakan PT. PLN (PERSERO) untuk melakukan jual beli tenaga listrik dengan pelanggan. Dalam kedua kontrak ini, antara pelanggan dan PT. PLN (PERSERO) masih belum terdapat kedudukan yang seimbang. Tidak terdapat suatu negosiasi yang seharusnya dilakukan para pihak sebelum membuat suatu kontrak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Perjanjian Jual Beli
Subjects: K Law
Divisions: 03. Fakultas Hukum > S1 Ilmu Hukum
Creators:
CreatorsNIM
Rakhmad S. Saputra, -NIM 030115295
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ContributorAgus Yudha Hernoko, -NIDN0019046503
Depositing User: prasetyo adi nugroho
Date Deposited: 04 Feb 2025 07:11
Last Modified: 04 Feb 2025 07:11
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/135640
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item