MOTIF DAN ADIKSI PEMAIN GAME ONLINE : (Studi Deskriptif Tentang Motif dan Adiksi Pemain Game Online Dragon Nest di Surabaya)

TRI WULAN WIJAYANTI, 070810198 (2013) MOTIF DAN ADIKSI PEMAIN GAME ONLINE : (Studi Deskriptif Tentang Motif dan Adiksi Pemain Game Online Dragon Nest di Surabaya). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2013-wijayantit-28459-6.abstr-k.pdf

Download (94kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
15682.compressed.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Game online merupakan fenomena baru dalam system media permainan, yang memiliki berbagai dampak dalam kehidupan, baik dampak secara positif maupun dampak negatif seperti ketergantungan atau adiksi. Meskipun game online mampu menarik minat semua golongan usia, namun media ini lebih banyak diminati oleh remaja. Maka tujuan dalam penelitian ini adalah dapat mengidentifikasi tentang motif-motif yang melatar belakangi pengguna untuk bermain game online dragon nest serta serta dampaknya dalam bentuk kecanduan permainan game online. Penelitian deskriptif ini mengambil 100 pengguna game online dragon nest, dan data dikumpulkan melalui kuesioner penelitian yang didistribusikan pada khalayak dan dipilih sesuai dengan syarat-syarat yang ditetapkan, yakni pengguna aktif game online dragon nest. Hasil penelitian mengetahui adanya motif yang menjadi pendorong untuk bermain game bermain game online Dragon Nest, meliputi motif Utility, motif seeking Information, kemudian motif Passing Time, motif conveniance serta motif Entertaiment. Pada motif Seeking Information mendapatkan hasil yang paling rendah. Kecenderungan sebagian besar pemain game online Dragon Nest, mengalami gejala kecanduan apabila ditinjau dari intensitas bermain, yang frekuensi bermain lebih dari 4 hari dalam seminggu dan bermain dalam durasi lebih dari 4 jam dalam sehari sehingga dapat disimpulkan bahwa adiksi yang dialami oleh pemain game online Dragon Nest mencapai tahap maniac Game

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 Fis.K. 81/13 Wij m
Uncontrolled Keywords: COMPUTER GAME
Subjects: S Agriculture > SK Hunting sports > SK1-664 Hunting sports > Including bolos, game calling, tracking, trapping, dressing
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Komunikasi
Creators:
CreatorsNIM
TRI WULAN WIJAYANTI, 070810198UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAndria Septyasari, S.Sos., MAUNSPECIFIED
Depositing User: sukartini sukartini
Date Deposited: 28 Nov 2013 12:00
Last Modified: 11 Jun 2017 21:30
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/15682
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item