TRANSFER HASIL PEMBELAJARAN (Learning Transfer) (Studi Deskriptif Tentang 'Learning Transfer' Bagi Alumni Peserta Pendidikan dan Pelatihan Pelayanan Publik oleh Badan Pendidikan dan Pelatihan Jawa Timur di Badan Koordinasi Wilayah Malang)

THERESIA MARTINA HASTARI, 070710225 (2013) TRANSFER HASIL PEMBELAJARAN (Learning Transfer) (Studi Deskriptif Tentang 'Learning Transfer' Bagi Alumni Peserta Pendidikan dan Pelatihan Pelayanan Publik oleh Badan Pendidikan dan Pelatihan Jawa Timur di Badan Koordinasi Wilayah Malang). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2013-hastarithe-26369-13.abstr-c.pdf

Download (298kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2013-hastarithe-26369-1.FULLTEXT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Diklat di instansi pemerintahan dilaksanakan dalam rangka mengembangkan kualitas pegawai, pengetahuan, sikap dan ketrampilan tenaga kerja pegawai. Manfaat pendidikan dan pelatihan sangat berhubungan dengan pengembangan SDM dalam peningkatan ketrampilan pegawai untuk memenuhi tuntutan situasi kerja yang selalu berubah. Diklat dapat meningkatkan kualitas pegawai utuk mengantisipasi berbagai macam permasalahan yang dihadapi dalam pekerjaan serta dapat memberikan pelayanan yang baik bagi pegawai yang bergerak dalam bidang pelayanan publik. Diklat merupakan alat untuk menyesuaikan antara tanggung jawab dan pekerjaan dengan kemampuan, ketrampilan, serta kecakapan dan keahlian dari sejumlah pegawai. Walaupun pegawai tersebut telah memiliki pendidikan formal, diklat dapat membantu pegawai dalam melaksanakan tugasnya dengan lebih baik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 Fis.AN 013/13 Has t
Uncontrolled Keywords: Learning Transfer, Education and training
Subjects: L Education
L Education > LB Theory and practice of education > LB5-3640 Theory and practice of education > LB1705-2286 Education and training of teachers and administrators
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Administrasi Negara
Creators:
CreatorsNIM
THERESIA MARTINA HASTARI, 070710225UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorProf.Dr.H.Jusuf Irianto,M.Com, Prof.Dr.H.,M.ComUNSPECIFIED
Depositing User: shiefti dyah alyusi
Date Deposited: 31 Jul 2013 12:00
Last Modified: 30 Aug 2016 03:27
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/16380
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item