TEKNIK PEMERIKSAAN COMPUTED TOMOGRAPHY ANGIOGRAPHY KEPALA DENGAN MENGGUNAKAN MANUAL MONITORING UNTUK BOLUS TRACKING INJEKSI DI GRAHA AMERTA RSUD Dr. SOETOMO SURABAYA

ERVAN TRICAHYO NUGROHO, NIM011103004 and M. HARIS, NIM011103021 (2014) TEKNIK PEMERIKSAAN COMPUTED TOMOGRAPHY ANGIOGRAPHY KEPALA DENGAN MENGGUNAKAN MANUAL MONITORING UNTUK BOLUS TRACKING INJEKSI DI GRAHA AMERTA RSUD Dr. SOETOMO SURABAYA. Tugas Akhir D3 thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRACT)
ABSTRAK.pdf

Download (274kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
fulltext.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Telah dilakukan penelitian teknik pemeriksaan computed tomography angiography kepala dengan menggunakan manual monitoring untuk bolus tracking injeksi di Graha Amerta Rumah Sakit Umum dr. Soetomo Surabaya. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan keefektifan menggunakan manual monitoring untuk bolus tracking injeksi pada computed tomography angiography kepala. Penelitian ini merupakan penelitian observasi tanpa memberi perlakuan apapun terhadap pasien dengan cara mengambil data yang ada pada saat melakukan pemeriksaan angiography dengan teknik manual monitoring untuk bolus tracking injeksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan menggunakan manual monitoring akan menghasilkan hounsfield unit (HU) dan delay time yang lebih efektif untuk pasien. Kebanyakan pasien dengan klinis stroke dan intra cranial hemorrhage (ICH) akan lebih mudah didiagnosa dengan computed tomography angiography. Tujuan dari penelitian adalah mendapatkan gambaran pembuluh darah yang baik sesuai dengan harapan dengan cara menggunakan teknik pemeriksaan computed tomography angiography kepala dengan menggunakan manual monitoring untuk bolus tracking injeksi di Graha Amerta RSUD dr. Soetomo Surabaya. Berdasarkan hasil observasi dapat dilihat untuk keefektifan waktu delay dan densitas yang maksimal.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir D3)
Additional Information: KKA KK FK. R. 74/14 Nug t
Uncontrolled Keywords: ANGIOGRAPHY
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA1-1270 Public aspects of medicine > RA960-1000.5 Medical centers. Hospitals. Dispensaries. Clinics
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran > Radiologi
Creators:
CreatorsNIM
ERVAN TRICAHYO NUGROHO, NIM011103004NIM011103004
M. HARIS, NIM011103021NIM011103021
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAnggraini Dwi Sensusiati, Dr. , dr.,Sp.Rad(K)UNSPECIFIED
Depositing User: S.Sos. Sukma Kartikasari
Date Deposited: 14 Jul 2014 12:00
Last Modified: 02 Jul 2017 17:45
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/18891
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item