PERBEDAAN TINGKAT PRODUKTIVITAS SEBELUM DAN SESUDAH DIBERIKAN MUSIK PENGIRING KERJA PADA PEKERJAPELINTING ROKOK DI KARISMA JAYA MADIUN

UKKI IMAWAN LIANANDA, 100 610085 (2010) PERBEDAAN TINGKAT PRODUKTIVITAS SEBELUM DAN SESUDAH DIBERIKAN MUSIK PENGIRING KERJA PADA PEKERJAPELINTING ROKOK DI KARISMA JAYA MADIUN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-lianandauk-14753-abstrak-p.pdf

Download (211kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-lianandauk-12310-kkckkf-p.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Pada jaman sekarang ini musik merupakan sesuatu yang sudah tidak asing lagi dalam kehidupan sehari- hari, music telah banyak digunakan di industry terutama pada pekerjaan monoton dan tempat kerja yang tidak bising. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis adanya penaruh music pengiring kerja terhadap produktivitas. Penelitian ini dilakukan pada pelinting rokok di Pabrik Rokok Karisma Jaya di Kota Madiun. Populasi penelitian adalah pilinting rook (N=30) dan sampel diambil dengan cara simple random sampling (n=28) dan memenuhi criteria tertentu. Penelitian ini memberikan perlakuan pre test dan post test terhadap subyek yang sama dan perlakuan yang dilakukan adalah memutar beberapa jenis music pada satu jam sebelum dan sesudah jam istirahat siang. Ada 5 kelompok dalam penelitian ini, empat kelompok sebagai kelompok yang diberi perlakuan dan satu kelompok sebagai kelompok control. Musik pengiring kerja yang digunakan dalam penelitian ini ada 4 jenis, yaitu group I (dangdut), group II (pop slow), Group III (R & B), group IV (rock). Hasil produktivitas dihitung selama tiga hari untuk masing-masing jenis music dan rata-rata dari produktivitas digunakan dalam penelitian ini. Data dikumpulkan melaui koesioner untuk mewawancarai responden, observasi dan perhitungan. Data yang terkumpul dianalisis secara analitik menggunakan program computer dan uji yang digunakan untuk menganalisa adalah Anova Two Way dan t Sampel berpasangan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil produktivitas tertinggi ada pada kelompok I dan kelompok IV memiliki hasil produktivitas terendah. Perbedaan produktivitas yang signifikan (p<0,05)ditemukan pada kelompok I, kelompok II, dan kelompok IV, sedangkan perbedaan yang tidak signifikan ditemukan pada kelompok III (p>0,05). Kesimpulan yang didapat adalah bahwa music pengiring kerja dapat meningkatkan produktivitas pelinting rokok. Hal ini bisa direkomendasikan kepada pemilik pabrik untuk memutar music dangdut pengiring karja satu jam sebelum dan sesudah jam istirahat siang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK FKM 43/10 Lia p
Uncontrolled Keywords: PRODUCTIVITY AND WORK MUSIC
Subjects: M Music and Books on Music > M Music
Q Science > Q Science (General) > Q179.9-180 Research
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat
Creators:
CreatorsNIM
UKKI IMAWAN LIANANDA, 100 610085UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNoeroel Widajati, , S.KM, M. ScUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Shela Erlangga Putri
Date Deposited: 16 Feb 2011 12:00
Last Modified: 01 Aug 2016 05:52
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/21933
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item