HUBUNGAN TINGKAT KONSUMSI DENGAN STATUS GIZI BERDASARKAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) PADA ENDERITA OSTEOARTRITIS (Studi Kasus di Unit Rehabilitasi Medik RS. PHC Surabaya)

PUTRI RAHMATASARI, 100311184 (2007) HUBUNGAN TINGKAT KONSUMSI DENGAN STATUS GIZI BERDASARKAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) PADA ENDERITA OSTEOARTRITIS (Studi Kasus di Unit Rehabilitasi Medik RS. PHC Surabaya). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2008-rahmatasar-8608-fkm136-k.pdf

Download (400kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2009-rahmatasar-8621-fkm136-7.pdf
Restricted to Registered users only until December 2017.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Osteoartritis (OA) merupakan penyakit degeneratif pada persendian yang paling banyak dijumpai. OA tidak mempunyai penyebab tunggal, tetapi merupakan gangguan yang disebabkan oleh multifaktor, salah satunya obesitas. Obesitas erat kaitannya dengan pola konsumsi yang tidak seimbang yaitu tinggi lemak dan rendah karbohidrat. Pola konsumsi ini akan berpengaruh pada progresifitas OA. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari hubungan antara tingkat konsumsi dengan status gizi berdasarkan Indeks Massa Tubuh pada penderita OA. Penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik dengan desain cross sectional. Sampel penelitian adalah penderita OA yang berobat di Klinik Rehabilitasi Medik RS. PHC Surabaya pada bulan April 2007. Besar sampel sebanyak 34 orang yang diambil dengan teknik simple random sampling. Untuk mengetahui hubungan antara tingkat konsumsi dengan status gizi dianalisis dengan menggunakan uji korelasi spearman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar status gizi penderita OA adalah obesitas (52,7%), tingkat konsumsi kalori, protein, vitamin C dan kalsium masih dibawah AKG dan sebagian besar proporsi karbohidrat terhadap kalori <60%, proporsi protein terhadap kalori <10% dan proporsi lemak terhadap kalori >30%. Hasil analisis menunjukkan bahwa tidak ada hubungan yang bermakna antara kalori (rs = 0,094 ; p = 0,596), protein (rs = - 0,041 ; p = 0,817), vitamin C (rs =_0,007 ; p = 0,971) maupun kalsium (rs = 0,333 ; p = 0,054) dengan status gizi. Oleh karena itu, perlu ditingkatkan konsumsi buah, sayuran, serat dan mengurangi konsumsi lemak, peningkatan penyuluhan dan konseling gizi serta perlu penelitian lebih lanjut.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK FKM 136/07 Rah p
Uncontrolled Keywords: osteoarthritis, consumption levels, nutritional status
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC31-1245 Internal medicine
T Technology > TX Home economics > TX341-641 Nutrition. Foods and food supply
Divisions: 10. Fakultas Kesehatan Masyarakat > Gizi Kesehatan
Creators:
CreatorsNIM
PUTRI RAHMATASARI, 100311184UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAnnis Catur Adi, Ir., M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Dhani Karolyn Putri
Date Deposited: 28 Jan 2009 12:00
Last Modified: 11 Jun 2017 16:01
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/22205
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item