ISOLASI DAN UJI AKTIVITAS ANTI RADIKAL BEBAS SENYAWA FENOLIK FRAKSI ETIL ASETAT DARI KULIT BATANG Cassia spectabilis DC

MASRIFAH YUNI ROCHMAWATI, 0808112415 (2006) ISOLASI DAN UJI AKTIVITAS ANTI RADIKAL BEBAS SENYAWA FENOLIK FRAKSI ETIL ASETAT DARI KULIT BATANG Cassia spectabilis DC. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
215.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s1-2006-rochmawati-2187-mpk19_06.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengisolasi senyawa fenolik fraksi etil asetat dari kulit batang Cassia spectabilis DC dad famili Leguminosae dan menguji aktivitas anti radikal bebasnya. Ekstraksi senyawa fenolik dilakukan dengan metode maserasi dengan pelarut aseton pada suhu kamar. Ekstrak aseton yang diperoleh selanjutnya diekstraksi berturut-turut dengan n-heksana dan etil asetat. Pemisahan ekstrak etil asetat dilakukan dengan berbagai metode kromatografi, yaitu kromatografi kolom cair vakum dan kromatografi kolom cepat menghasilkan satu senyawa fenolik. Pemurnian senyawa fenolik basil isolasi dilakukan dengan rekristalisasi menghasilkan padatan berwarna putih kekuningan dengan titik leleh 23 8°C (dec). Penentuan struktur molekul senyawa fenolik dilakukan berdasarkan analisis spektroskopi UV-Vis, IR, 'H-RMI, dan 13C-RMI. Hasil analisis menunjukkan bahwa senyawa fenolik dikenal sebagai trans-oktil-4,5-dihidroksi-3-metoksi sinamat. Uji aktivitas senyawa trans-oktil-4,5-dihidroksi-3-metoksi sinamat menunjukkan bahwa senyawa tersebut tidak memilild aktivitas sebagai anti radikal bebas.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPK.19/06 Roc i
Uncontrolled Keywords: PHENOLS; RADICALS (CHEMISTRY)
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Kimia
Creators:
CreatorsNIM
MASRIFAH YUNI ROCHMAWATI, 0808112415UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorDrs. Mulyadi Tanjung, MSUNSPECIFIED
Thesis advisorDr. Nanik Siti aminah, M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Tn Fariddio Caesar
Date Deposited: 22 Sep 2006 12:00
Last Modified: 04 Oct 2016 07:17
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/24410
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item