RANCANG BANGUN AUDIOMETER DENGAN TAMPILAN AUDIOGRAM DIGITAL BERBASIS MIKROKONTROLER AVR ATMEGA 8535

WEMPY GATOT SUKOWALOYO, 080710001 (2012) RANCANG BANGUN AUDIOMETER DENGAN TAMPILAN AUDIOGRAM DIGITAL BERBASIS MIKROKONTROLER AVR ATMEGA 8535. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (215kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
24680.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Telah dilaksanakan penelitian audiometer berbasis mikrokontroler AVR ATmega 8535 sebagai alat ukur nilai ambang pendengaran. Alat ini dilengkapi dengan tampilan diagnosa yang ditunjukkan pada LCD dan tampilan taraf intensitas yang ditunjukkan pada audiogram digital, Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui kemampuan nilai maksimal taraf intensitas yang dihasilkan audiometer dan ketepatan nilai taraf intensitas tersebut. Penentuan nilai taraf intensitas tersebut dilakukan dengan mengkalibrasi audiometer menggunakan sound level meter. Proses kalibrasi dilakukan dengan mengukur taraf intensitas yang diberikan oleh audiometer pada headphone yang digunakan. Pada penelitian ini didapatkan nilai maksimal taraf intensitas yang dihasilkan alat ini adalah 76 dB. Nilai frekuensi yang terukur berbeda dengan nilai awal (frekuensi kalibrasi 1000 Hz), pada headphone sebelah kanan nilai frekuensinya berubah menjadi 1125 Hz dan pada headphone sebelah kiri menjadi 1099 Hz, hal ini dikarenakan headphone yang digunakan tidak memenuhi standart dan hasil pada headphone sebelah kiri memiliki nilai ketepatan taraf intensitas lebih besar (97.61%) dari pada headphone sebelah kanan (96.91%).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPF 45 / 11 Suk r
Uncontrolled Keywords: AUDIOGRAM DISPLAY BASED MICROCONTROLLER
Subjects: Q Science
Q Science > QC Physics
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi
Creators:
CreatorsNIM
WEMPY GATOT SUKOWALOYO, 080710001UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorWelina Ratnayanti K, Ir.UNSPECIFIED
Depositing User: Mr Mudjiono Mudj
Date Deposited: 26 Jan 2012 12:00
Last Modified: 08 Jun 2017 21:33
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/24680
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item