PEMANFAATAN KITOSAN UNTUK BAHAN PEMBUAT KRIM PELEMBAB (THE BENEFIT OF CHITOSAN TO RAW MATERIAL MAKING OF MOISTURIZING CREAM)

UMI HIDAYATI, 080513129 (2011) PEMANFAATAN KITOSAN UNTUK BAHAN PEMBUAT KRIM PELEMBAB (THE BENEFIT OF CHITOSAN TO RAW MATERIAL MAKING OF MOISTURIZING CREAM). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-hidayatium-15775-mpk801-k.pdf

Download (332kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-hidayatium-13139-mpk801-p.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian tentang pemanfaatan kitosan untuk bahan pembuat krim pelembab ini merupakan pemanfaatan dari limbah kulit udang. Dari penelitian ini, dilakukan variasi massa kitosan dan lama pengadukan yang kemudian dilakukan uji terhadap kestabilan emulsi krim diantaranya adalah: uji homogenitas, uji viskositas, uji penyimpanan, dan uji pH. Dari variasi massa kitosan, hasilnya menunjukkan bahwa krim pelembab optimum dengan massa kitosan 1,4% dengan lama pengadukan 10 menit yang memiliki bentuk visual yang homogen dan halus, memiliki viskositas yang stabil pada 250 poise, memiliki % volume sedimentasi paling besar yaitu 91,6% dan memiliki nilai pH 7,28. Krim dengan massa optimum di variasi lama pengadukan didapatkan hasil yang optimum massa kitosan 1,4% dengan lama pengadukan 10 menit yang memiliki bentuk visual yang homogen dan halus, memiliki viskositas yang stabil pada 266,67 poise memiliki % volume sedimentasi 97,78% dan memiliki nilai pH 7,34.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPK 80 / 10 Hid p
Uncontrolled Keywords: CITOSAN; COSMETICS
Subjects: K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K7000-7720 Private international law. Conflict of laws > K7120-7197 Persons
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Kimia
Creators:
CreatorsNIM
UMI HIDAYATI, 080513129UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorTokok Adiarto, Drs. M.Si.UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Sheli Erlangga Putri
Date Deposited: 07 Mar 2011 12:00
Last Modified: 01 Oct 2016 07:26
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/25267
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item