PENENTUAN FREKUENSI KARAKTERISTIK ORGAN GINJAL MELALUI PROFIL BIOIMPEDANSI TITIK BL-23

PARSITI, 080212472 (2007) PENENTUAN FREKUENSI KARAKTERISTIK ORGAN GINJAL MELALUI PROFIL BIOIMPEDANSI TITIK BL-23. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
gdlhub-gdl-s1-2008-parsiti-6991-mpf11_0-k.pdf

Download (351kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
25875.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil karakteristik organ ginjal pada orang sehat dan orang sakit, selain itu juga bertujuan untuk mengetahui pada frekuensi berapa yang memperlihatkan perbedaan profil antara orang sehat dengan orang sakit. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan alat yang disebut Bioimpedansimeter. Bioimpedansimeter adalah suatu alat yang digunakan untuk mengukur impedansi pada organ tubuh seseorang. Objek dari penelitian ini adalah orang sakit ginjal dan orang sehat. Pengambilan data dilakukan di Rumah Sakit Haji Surabaya dan di Laboratorium Biofisika FMIPA UNAIR. Data yang sudah didapat nantinya akan dianalisis menggunakan metode Neural Network atau jaringan saraf tiruan. Metode ini menggunakan pengkodean input dan outputan. Karena metode ini hanya digunakan sebagai metode pengklasifikasian suatu pola/grafik. Hasil analisis menunjukkan bahwa pada frekuensi 35 KHz termasuk dalam frekuensi yang nyaman bagi tubuh. Jika dari grafik, analisis yang diperoleh adalah pada orang sehat ditunjukkan dengan grafik yang berperiodik sedangkan pada orang sakit ditunjukkan dengan grafik yang tidak periodik atau cenderung tidak konstan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPF 11/07 Par p
Uncontrolled Keywords: BIOPHYSICS; KIDNEYS � ACCUPUNCTURE
Subjects: Q Science
R Medicine > RC Internal medicine > RC870-923 Diseases of the genitourinary system. Urology
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Creators:
CreatorsNIM
PARSITI, 080212472UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorPuspa Erawati, Ir.UNSPECIFIED
Thesis advisorTri Aggono, Drs.UNSPECIFIED
Depositing User: Tn Septian Eko Budianto
Date Deposited: 22 May 2008 12:00
Last Modified: 13 Jun 2017 21:25
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/25875
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item