VARIASI BAHASA PERCAKAPAN SANTAI ( CANGKRU'AN )"WARUNG KOPI" "WARUNG SEPUR" di WILAYAH JETIS WETAN KOTAMADYA SURABAYA" SEBUAH KAJIAN ETNOGRAFI KOMUNIKASI"

Lintang Fitriawan Gunadarma, 120410677 (2009) VARIASI BAHASA PERCAKAPAN SANTAI ( CANGKRU'AN )"WARUNG KOPI" "WARUNG SEPUR" di WILAYAH JETIS WETAN KOTAMADYA SURABAYA" SEBUAH KAJIAN ETNOGRAFI KOMUNIKASI". Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-gunadarmal-16534-fsbi31-k.pdf

Download (537kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-gunadarmal-13891-fsbi31-v.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian yang berjudul ” Variasi Bahasa Dalam Percakapan Santai ( Cangkru’an ) Warung Kopi “ Warung Sepur ” Di Wilayah Jetis Wetan Kotamadya Surabaya, Sebuah Kajian Etnografi Komunikasi ”, bertujuan berupaya mendeskripsikan dan memaparkan secara analisis bentuk variasi bahasa yang terdapat dalam percakapan santai ( cangkru’an ), variasi bahasa yang berhubungan dengan situasi kebahasaan, pelaku komunikasi, topik pembicaraan, dan Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori sosiolinguistik, yaitu teori SPEAKING yang dikemukakan oleh Dell Hymes ( 1972 ) yang dianalisis dengan mengunakan metode etnografi komunikasi. Serta, mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi dan melatarbelakangi terjadinya variasi bahasa. Penelitian ini menggunakan tiga macam metode pengumpulan data lingual. Pertama, penyimakan atau metode simak. Kedua, percakapan atau metode cakap. Ketiga, pengamatan atau metode pengamatan. Analisa data dilakukan dengan cara mengamati dan merekam setiap pembicaraan yang diucapkan oleh pelaku komunikasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variasi bahasa akan muncul dengan sendirinya, jika variasi bahasa tersebut berhubungan dengan situasi kebahasaan, pelaku komunikasi, topik pembicaraan, faktor-faktor yang mempengaruhi dan melatarbelakangi terjadinya variasi bahasa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FS BI 31/ 10 Gun v
Uncontrolled Keywords: SOCIOLINGUISTICS; JAVANESE LANGUAGE
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P40 Sociolinguistics
Divisions: 12. Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Indonesia
Creators:
CreatorsNIM
Lintang Fitriawan Gunadarma, 120410677UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorMoch. Jalal, S. S. M. Hum.UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs. Djuwarnik Djuwey
Date Deposited: 17 Mar 2011 12:00
Last Modified: 13 Sep 2016 04:18
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/26987
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item