FITRIAH ANUGRAH GUNITA, 0809120 (2014) PEMODELAN TINGKAT KERAWANAN PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGUE DI SURABAYA DENGAN PENDEKATAN MIXED GEOGRAPHICALLY WEIGHTED REGRESSION. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf Download (426kB) | Preview |
|
Text (COVER)
cover.pdf Restricted to Registered users only Download (912kB) | Request a copy |
||
Text (FULL TEXT)
bab 1-3.pdf Restricted to Registered users only Download (286kB) | Request a copy |
||
Text (full text)
bab%203-5.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Tujuan dari skripsi ini adalah estimasi model Mixed GWR menggunakan metode Weighted Least Square (WLS), menentukan variabel prediktor global dan lokal pada model Mixed GWR, melakukan inferensi model Mixed GWR, dan menerapkan model Mixed GWR pada data nilai Incident Rate (IR) penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) di Surabaya menggunakan GWR4.0. Data yang digunakan dalam penerapan model Mixed GWR adalah nilai IR penyakit DBD di 78 kelurahan di Surabaya tahun 2011 sebagai variabel respon. Sedangkan untuk variabel prediktornya adalah kepadatan penduduk, jumlah penduduk berusia kurang dari 15 tahun, jumlah penduduk maksimal berpendidikan SMA, angka bebas jentik, angka PHBS, dan jumlah petugas pemantau jentik. Berdasarkan analisis data, diperoleh tiga variabel prediktor yang berpengaruh secara global dan tiga variabel prediktor lainnya berpengaruh secara lokal. Dari hal tersebut dapat disimpulkan bahwa variabel prediktor global yaitu kepadatan penduduk, angka bebas jentik, dan angka PHBS tidak signifikan di 78 kelurahan di Surabaya. Untuk variabel prediktor lokal yaitu jumlah penduduk berusia kurang dari 15 tahun signifikan di dua kelurahan yaitu kelurahan Kalijudan dan kelurahan Dukuh Sutorejo. Untuk jumlah penduduk maksimal berpendidikan SMA signifikan di kelurahan Dukuh Sutorejo, dan untuk jumlah petugas pemantau jentik signifikan di 10 kelurahan di Surabaya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKC KK MPM.25/14 Gun t | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Mixed Geograhically Weighted Regression, Weighted Least Square,IR, GWR4.0 | ||||||
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA1-939 Mathematics Q Science > QA Mathematics > QA11-14 Study and Teaching, Research |
||||||
Divisions: | 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Dwi Prihastuti | ||||||
Date Deposited: | 27 Feb 2014 12:00 | ||||||
Last Modified: | 16 Jul 2017 22:05 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/27897 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |