Analisis Model Matematika Untuk Penvebaran Mastitis (Radang Ambing) Subklinis Paba Peternakan Sapi Perah

Distriana Synthia Andriyani (2015) Analisis Model Matematika Untuk Penvebaran Mastitis (Radang Ambing) Subklinis Paba Peternakan Sapi Perah. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (HALAMAN JUDUL)
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (459kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2. ABSTRAK.pdf

Download (152kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (237kB)
[img] Text (BAB I)
4. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (131kB)
[img] Text (BAB II)
5. BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only until 30 May 2023.

Download (176kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6. BAB III METODOLOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only until 30 May 2023.

Download (112kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7. BAB IV PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only until 30 May 2023.

Download (414kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8. BAB V PENUTUP.pdf
Restricted to Registered users only until 30 May 2023.

Download (237kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (115kB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Mastitis Subklinis merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh bakteri Staphylococcus aureus. Bakteri tersebut dapat menyerang kelenjar susu sapi perah. Penyakit ini ditularkan melalui lingkungan peternakan yang tidak bersih, sehingga penyebarannya berlangsung cepat dan dapat mengakibatkan kematian. Oleh karena itu perlu dikaji cara yang tepat untuk mencegah penyebaran penyakit mastitis subklinis, salah satunya dengan pendekatan model matematika. Pada skripsi ini dikaji model matematika penyebaran penyakit mastitis subklinis pada peternakan sapi perah. Dari model tersebut diperoleh tiga titik setimbang yakni titik setimbang kepunahan populasi sapi , titik setimbang kepunahan populasi sapi yang sehat E2 dan titik setimbang endemic E3 . Selain itu diperoleh besaran basic reproduction rasio R0 yang menentukan eksistensi dan kestabilan titik setimbang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPM. 03/15 And a
Uncontrolled Keywords: Mastitis Subklinis, model matematika, treatment, kestabilan.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA276-280 Mathematical Analysis
R Medicine > RC Internal medicine > RC31-1245 Internal medicine
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Creators:
CreatorsNIM
Distriana Synthia AndriyaniNIM081012035
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorFatmawatiNIDN0007047306
Depositing User: sukartini sukartini
Date Deposited: 26 Feb 2015 12:00
Last Modified: 30 May 2020 03:01
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/28071
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item