MODEL DISKRIPSI PEKERJAAN BERBASIS KOMPETENSI TENAGA KEPENDIDIKAN FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA

Sunarto, 090410731 (2006) MODEL DISKRIPSI PEKERJAAN BERBASIS KOMPETENSI TENAGA KEPENDIDIKAN FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s2-2008-sunarto-6599-tps300-k.pdf

Download (494kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s2-2008-sunarto-6599-tps300-m.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Diskripsi pekerjaan merupakan dokumen dasar bagi pengembangan sumber daya manusia yang harus senantiasa dimutakhirkan. Diskripsi pekerjaan bagi tenaga kependidikan (karyawan non edukatif) Fakultas Teknologi Industri - Institut Teknologi Sepuluh Nopember (FTI-ITS) selama ini disusun berdasarkan Buku II Uraian Jabatan Nonstruktural di lingkungan ITS yang dibuat pada tahun 1995. Seiring dengan perubahan lingkungan eksternal dan internal organisasi, diskripsi pekerjaan bagi tenaga kependidikan di Fakultas Teknologi Industri ITS juga harus dirubah. Perubahan diskripsi pekerjaan tersebut disesuaikan dengan visi dan misi organisasi. Untuk mendukung proses pencapaian visi, misi dan tujuan organisasi, diperlukan tenaga-tenaga yang mempunyai kompetensi sesuai bidang pekerjaannya masing-masing. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model diskripsi pekerjaan berbasis kompetensi bagi tenaga kependidikan (karyawan non edukatif) agar mempunyai kompetensi sesuai bidang pekerjaannya.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK-2 TPS 30/07 Sun m
Uncontrolled Keywords: PERSONNEL MANAGEMENT; ORGANIZATIONAL BEHAVIOR
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5549-5549.5 Personnel management. Employment
Divisions: 09. Sekolah Pasca Sarjana
Creators:
CreatorsNIM
Sunarto, 090410731UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorKuntoro, Prof.Dr.,MPH.UNSPECIFIED
Depositing User: Tn Septian Eko Budianto
Date Deposited: 21 Apr 2008 12:00
Last Modified: 20 Jul 2017 16:09
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/28960
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item