PENGARUH PELATIHAN MANAJEMEN STRES TERHADAP PENURUNAN TINGKAT STRES PENGASUH DI PANTI ASUHAN X

Ratna Yanuar Anugrah Putri (2016) PENGARUH PELATIHAN MANAJEMEN STRES TERHADAP PENURUNAN TINGKAT STRES PENGASUH DI PANTI ASUHAN X. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (FULLTEXT)
Binder3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui pengaruhpemberian pelatihan manajemen stres untuk menurunkan tingkat stres pada pengasuh di panti asuhan X. Subjek pada penelitian ini berjumlah 5 orang pengasuh di panti asuhan dengan kriteria mengalami stres dalam rentang sangat tinggi dan tinggi. Rancangan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalaheksperimen. Desain penelitian yang digunakan adalah The One-Group Pretest-Posstest Design. Alat pengumpul data yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala stres adaptasi Depretion, Anxiety and Stress Scale (DASS). Analisis data pada penelitian ini menggunakan teknik analisis data Non parametrik dengan menggunakan uji Wilcoxon Signed Rank. Hasil analisis data menunjukkan bahwa Pelatihan Manajemen Stres tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap penurunan tingkat stres pengasuh di panti asuhan. Namun dari hasil analisa per individu didapatkan penurunan tingkat stres antara satu hingga dua level.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK-2 TPsi.02/16 Put p ABSTRAK TIDAK TERSEDIA
Uncontrolled Keywords: Stres, Manajemen Stres, Pengasuh, Panti Asuhans
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF1-940 Psychology
B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF1783-1815 Seers, Prophets, Prophecies
Divisions: 11. Fakultas Psikologi > Psikologi Klinis
Creators:
CreatorsNIM
Ratna Yanuar Anugrah PutriUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorIke Hardiana, M.PsiUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Deby Felnia
Date Deposited: 2016
Last Modified: 21 Oct 2016 19:59
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/34052
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item