Hubungan Persistensi Laba, Akrual, Arus Kas Operasi Dengan Efisiensi Investasi Perusahaan Manufaktur Yang Tercatat Di Bei

Manggal Adi Wijoyo (2015) Hubungan Persistensi Laba, Akrual, Arus Kas Operasi Dengan Efisiensi Investasi Perusahaan Manufaktur Yang Tercatat Di Bei. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
1. HALAMAN JUDUL .pdf

Download (571kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (261kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (257kB)
[img] Text
4. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (231kB)
[img] Text
5. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only until 23 January 2023.

Download (309kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB 3 METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only until 23 January 2023.

Download (283kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only until 23 January 2023.

Download (334kB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Registered users only until 23 January 2023.

Download (177kB) | Request a copy
[img] Text
9. Daftar Pustaka.pdf

Download (206kB)
[img] Text
10. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 23 January 2023.

Download (338kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis hubungan persistensi laba, akrual, arus kas operasi dengan efisiensi investasi perusahaan. Penelitian ini dilakukan pada tahun 2013, namun digunakan perusahaan manufaktur yang tercatat di BEI pada tahun 2007-2013 karena variabel persistensi laba dapat dihitung menggunakan data selama lima tahun. Sampel yang diteliti adalah 110 perusahaan manufaktur yang tercatat di BEI selama tahun 2007-2013 yang terpilih melalui metode purposive sampling. Tehnik analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dan analisis regresi logistik dikarenakan variabel dependen pada penilitian ini dikelompokkan kedalam dua kategori yaitu underinvestment dan overinvestment. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa hanya persistensi laba yang berhubungan positif signifikan dengan efisiensi investasi, sedangkan nondiscretionary accrual, discretionary accruals dan arus kas operasi menunjukkan hubungan negatif tidak signifikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 A. 312/15 Wij h
Uncontrolled Keywords: INVESTMENTS; EARNINGS PERSISTENCE; OPERATING CASH FLOW
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation
H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation > HG4551-4598 Stock exchanges
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
Manggal Adi WijoyoNIM041113190
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorI Made NarsaNIDN0027066503
Depositing User: sukartini sukartini
Date Deposited: 11 Nov 2015 12:00
Last Modified: 23 Jan 2020 02:37
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/3606
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item