HAK ATAS TANAH BEKAS ADAT YANG DIGUNAKAN SEBAGAI JAMINAN

ARDIYANTO SUNARKO, 031042009 N (2012) HAK ATAS TANAH BEKAS ADAT YANG DIGUNAKAN SEBAGAI JAMINAN. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s2-2013-sunarkoard-22526-5.abstra-n.pdf

Download (142kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s2-2013-sunarkoard-22526-13full.pdf
Restricted to Registered users only

Download (772kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Dunia Perbankan tidak bisa terlepas dari pemberian kredit, karena kredit merupakan salah satu sumber pendapatan bagi Bank. Dalam melakukan pemberian kredit, Bank biasanya meminta Jaminan, Salah satunya berupa benda tidak bergerak yaitu tanah. Sekarang ini tanah-tanah bekas adat yang belum didaftar dapat digunakan sebagai jaminan, sehingga orang-orang yang bukti kepemilikan tanahnya masih berupa Girik, petuk, dan lain-lain dapat menggunakan tanahnya tersebut sebagai jaminan untuk memperoleh kredit di Bank, pemberian jaminannya dilakukan bersamaan dengan permohonan pendaftaran tanah tersebut. Namun yang menjadi masalah, tanah-tanah bekas adat ini bukti kepemilikannya masih kurang kuat dan lebih mudah dipalsukan sehingga bisa saja satu tanah diklaim oleh beberapa orang. Sehingga menjadi sangat menarik membahas mengenai implikasi jaminan atas tanah-tanah bekas adat yang belum terdaftar ini, karena hal ini sangat berkaitan dengan keamanan pihak bank itu sendiri. Untuk itu sasaran dalam penulisan tesis ini adalah menganalisis implikasi jaminan hak atas tanah menurut hukum adat yang konversinya belum dilaksanakan dengan mendasarkan pada ketentuan dalam BW( Burgerlijk Wetboek), UU No. 5 Tahun 1960 tentang Peraturan Dasar Pokok-Pokok Agraria dan UU No. 4 Tahun 1996 tentang Hak Tanggungan atas tanah beserta Benda-Benda Yang Berkaitan Dengan Tanah Demikian, semoga tesis ini dapat bermanfaat dan menambah wawasan dan memperluas pengetahuan tentang jaminan.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK2 TMK 101/12 Sun h
Uncontrolled Keywords: TANAH BEKAS ADAT, HAK, JAMINAN
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD101-1395.5 Land use Land tenure
H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance > HG3691-3769 Credit. Debt. Loans
K Law > K Law (General)
Divisions: 03. Fakultas Hukum > Magister Kenotariatan
Creators:
CreatorsNIM
ARDIYANTO SUNARKO, 031042009 NUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSri Hajati, Prof., Dr., S.H., MSUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Dhani Karolyn Putri
Date Deposited: 2016
Last Modified: 19 Oct 2016 03:33
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/36671
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item