KEUNGGULAN BERSAING DAN PENCIPTAAN NILAI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SRI RANI FAUZIAH, 041141012 (2013) KEUNGGULAN BERSAING DAN PENCIPTAAN NILAI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABTSRAK)
gdlhub-gdl-s2-2013-fauziahsri-28834-4.abst-k.pdf

Download (205kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s2-2013-fauziahsri-28834-FULLk.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Sumber daya, kemampuan dan kompetensi utama merupakan karakteristik dasar dalam keunggulan bersaing. Bagaimana sumber daya dan kapabilitas secara jangka panjang dapat memberikan kontribusi untuk menciptakan nilai kepada perusahaan dan mampu bersaing dalam industri, merupakan hal yang sulit diukur. Penelitian ini menjelaskan tentang keunggulan bersaing dilihat dari kinerja keuangan perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keunggulan bersaing yang terdiri dari customer relationship, supplier relationship, intellectual property dan fixed asset management dapat menciptakan nilai bagi perusahaan dan pemegang saham dengan menggunakan analisa rasio keuangan. Penelitian ini menggunakan data panel untuk meneliti 58 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2008-2011. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa keunggulan bersaing yang diproksikan dengan supplier relationship, intellectual property dan fixed asset management dapat meningkatkan keunggulan bersaing sehingga menciptakan nilai bagi perusahaan dan pemegang saham.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK-2 TSM.22/13 Fau k
Uncontrolled Keywords: Competitive advantage, customer relationship, supplier relationship intellectual property, fixed asset management dan creating value
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation > HG4551-4598 Stock exchanges
T Technology > TS Manufactures > TS1-2301 Manufactures
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Sains Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
SRI RANI FAUZIAH, 041141012UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorI Made Sudana, Drs.,Ec.,MSUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Anisa Septiyo Ningtias
Date Deposited: 2015
Last Modified: 29 Aug 2016 04:08
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/38423
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item