APLIKASI SENSOR PERGESERAN SERAT OPTIK UNTUK PENGUKURAN KETEBALAN BAHAN IMPLAN TULANG HIDROXIAPATIT

Pujiyanto, 0025036104 (2013) APLIKASI SENSOR PERGESERAN SERAT OPTIK UNTUK PENGUKURAN KETEBALAN BAHAN IMPLAN TULANG HIDROXIAPATIT. UNIVERSITAS AIRLANGGA, SURABAYA. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-res-2014-pujiyanto-36658-lp-34-14-a.pdf

Download (143kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-res-2014-pujiyanto-33214-lp34-14-a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (143kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Hidroksiapatit (RA) adalah kristal dengan struktur heksagonal yang memiliki rumus kimia CalO(P04)6(OH)2. Hidroksiapatit adalah biomaterial berbahan kimia anorganik yang kompatibel dengan tubnh manusia. Dalam sintensis hidroksiapatit sebagai bahan implan tulang, sangat diperlukan nilai konsentrasi atau ketebalan dalam skala mikron. Metode yang digunakan untuk pengukuran hidroksiapatit dalam penelitian ini adalah metode optik dengan menggunakan sensor pergeserann serat optik berbasis modulasi intensitas berkas pantulan. Komponen utama sistem sensor adalah sumber cahaya, probe serat optik dan sistem deteksi. Probe sensor yang panjangnya 2 m terdiri dari serat optik bundel multiragam terdiri dari 16 serat penerimadan, 1 buah serat pemancar. Serat pemancar dan serat penerima ini terpisah dan digabung menjadi satu membentuk probe serat bundeL Sensor ini dapat mengukur ketebalan bahan hidroksiapatit dalam skala mikron pada permukaan bahan kaca atall stainless steel. Estimasi ketebalan ini didasarkan atas perubahan tegangan puncak luaran sensor dad berkas cahaya yang dipantulkan oleh bahan hidroksiapatit. Dalam laporan akhir penelitian ini sensor ketebalan yang dirancang dan dibuat akan mampu mendeteksi ketebalan bahan kaca transparan dalam orde 1 -150 mikron dan diharapkan diterapkan untukdeteksi ketebalan bahan hidroksiapatit dalam orde mikron.

Item Type: Other
Additional Information: KKC. KK. LP. 34-14 Puj a
Uncontrolled Keywords: SERAT OPTIK; PENGUKURAN KETEBALAN BAHAN IMPLAN; TULANG HIDROXIAPATIT
Subjects: Q Science
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Creators:
CreatorsNIM
Pujiyanto, 0025036104UNSPECIFIED
Depositing User: Mr Bambang Husodo
Date Deposited: 15 Sep 2016 03:46
Last Modified: 15 Sep 2016 03:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/42546
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item