ANALISIS KEANDALAN MATA KULIAH MATEMATIKA TERHADAP INDEKS PRESTASI KUMULATIF MAHASISWA FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS AIRLANGGA

Suzyanna, Dra. (1990) ANALISIS KEANDALAN MATA KULIAH MATEMATIKA TERHADAP INDEKS PRESTASI KUMULATIF MAHASISWA FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS AIRLANGGA. UNIVERSITAS AIRLANGGA. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-res-2014-suzyanna-35445-3.-abstr-k.pdf

Download (100kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Di Fakultas Farmasi Universitas Airlangga, matematika merupakan matakuliah wajib yang harus diikuti oleh semua mahasiswa. Mata kuliah ini ditawarkan pada Semester I dan Semester II dengan beban studi 6 SKS. Untuk mengetahui apakah mahasiswa yang memperoleh nilai baik pada matakuliah Matematika juga memperoleh nilai yang baik pula pada matakuliah Semester berikutnya maka dilakukan Analisis Statistik dengan uji korelasi Spearman. Hasil penelitian menunjukkan tidak adanya korelasi antara nilai Matematika dengan matakuliah lainnya.

Item Type: Other
Additional Information: KKB KK-2 375.51 Suz a
Uncontrolled Keywords: mata kuliah, indeks prestasi, matematika
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA11-14 Study and Teaching, Research
Divisions: Unair Research > Exacta
Creators:
CreatorsNIM
Suzyanna, Dra.UNSPECIFIED
Depositing User: Tn Fariddio Caesar
Date Deposited: 03 Oct 2016 04:53
Last Modified: 03 Oct 2016 04:53
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/43876
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item