IMPLIKASI POLITIK KEPEMIMPINAN WALIKOTA SUNARTO DI PERSEBAYA

SYAIFUL ANHAR, 078414277 (1999) IMPLIKASI POLITIK KEPEMIMPINAN WALIKOTA SUNARTO DI PERSEBAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK FIS P 17-99 ANH I 079414277.pdf

Download (922kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

NAMA : SYAIFUL ANHAR NIM : 079414277 JUDUL SKRIPSI : IMPLIKASI POLITIK PERANGKAPAN JABATAN WAll KOTA MADYA SURABAYA PADA PERSEBAYA JUMLAII HALAMAN .95 HALAMAN DAFTARA PUSTAKA : 12 BUKU (1980-1998) 3 SURAT KABAR (1994·1998) LAMPIRAN ·3 LAMPI RAN Ketimpangan distribusi kekuasaan dalam masyarakat, akan rmmciplakan hubungan asimetris antara pihak yang mendapalkan dan pihak yang lidak mendapatkan kekuasaan. Hal ird se\idaknya terjadi pula pada kelompok atau organisasi sosial dengan seorang penguasa dengan bentuk penyerahan kepemimpinan. Terciplanya hubungan ini biasanya didasari oleh pertimbangan pemenuhan kebutuhan organisasi seperti pendanaan, perijinan dan keamanan, seperti perangkapan jabatan an tara Walikota madya Surabaya dengan Persebaya inL Perangkapan jabatan ini menimbulkan permasalahan, yaitu tentang bagaimana walil:ola menggunakan"· kewenangan negara dalam kepemimpinannya di Persebaya, sebagaimana dalnm teori kekuasan yang dipakai menganalisis data dalam skripsi ini, kewenangan adalah salah satu dimensi kekuasaan .. Kewenangan merupakan hak moral yang sah untuk membuat dan melaksanakan keputusan politik, sehingga kewenangan fermal walikota sebagai pejabat negara memiliki kekuatan yang besar karena dijamin oleh konstitusi. Perangkapan jabatan ini ternyata mengakibatkan penyalahgunaan kewenangan formal walikola dalam menjalankan Persebaya, seperti pencarian dana dad pengusaha-pengusaha yang dikaitkan dengan pemberian ijin walikota, memakai jalur struktur pemerintahan untuk penjualan liket pertandingan dengan melibatkan pembantu walikota. camal dan lurah, pemakaian uang POAM, perangkapan kepengurusan dengan karyawan pemda KMS, yang kesemuanya akan menciptakan jalur kolusi dan korupsi baik itu bagi penguasa ataur-Iln bagi pengusaha yang terkena sumbangan. Tipe penelitian ini menggunakan lipe diskriplif, yang bertujuan memberi gambaran secermat mungkin mengerai perangkapan jabatan tersebut. dengan teknik penarikan data purposive sampling, yaitu dengan menentukan lerlebih dahulu sampelnya. Selanjutnya pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara mendalam dengan informan-informan " yang sudah ditetapkan dalam sampel tersebuL Kemudian data yang lelah terkumpul diinterpretasi untuk menarik kesimpulan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK FIS P 17-99 Anh i (FULLTEXT TIDAK TERSEDIA)
Uncontrolled Keywords: IMPLIKASI POLITIK; KEPEMIMPINAN
Subjects: J Political Science
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik
Creators:
CreatorsNIM
SYAIFUL ANHAR, 078414277UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSiti Aminah, Dra., MAUNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 29 Nov 2016 16:09
Last Modified: 14 Jun 2017 21:31
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/47426
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item