DOMINASI KOLONIAL BANGSA EROP AATAS PRIBUMI DALAM NOVEL BUMI MANUSIA DAN ANAK SEMUA BANGSA KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER SEBUAH TINJAUAN POSKOLONIAL

Ayu lndah Cahyaningsih, 120010200 (2005) DOMINASI KOLONIAL BANGSA EROP AATAS PRIBUMI DALAM NOVEL BUMI MANUSIA DAN ANAK SEMUA BANGSA KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER SEBUAH TINJAUAN POSKOLONIAL. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
Fis-Bi-37-05-Cah d.pdf

Download (744kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Dari penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa pandangan bangsa Eropa yang memandang pribumi sedemikian rendahnya menyebabkan terjadinya benturan peradaban antara kedua belah pihak dan semakin membentangkan jarak sosial yang terkuak lebar. Jarak sosial yang terbentang begitu mencolok antara penjajah kolonial Eropa dengan masyarakat pribumi di Hindia Belanda membentuk dua kutub yang berbeda, Eropa memposisikan dirinya sebagai goiongan atas, dan pribumi diposisikan sebagai golongan terbawah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: FIS Bi 37/05 Cah d FILE FULLTEXT TIDAK TERSEDIA
Uncontrolled Keywords: SASTRA
Subjects: P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania > PL5051-5497 Malayan (Indonesian) languages
Divisions: 12. Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Indonesia
Creators:
CreatorsNIM
Ayu lndah Cahyaningsih, 120010200UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorI.B. PUTRA MANUABA, Drs. M.HumUNSPECIFIED
Depositing User: Ani Sistarina
Date Deposited: 01 Dec 2016 02:46
Last Modified: 01 Dec 2016 02:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/47861
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item