KEDUDUKAN DAN FUNGSI PANSUS DPR RI (STUDI KASUS PANSUS BULOGGATE DAN BRUNEIGATE)

SRI ADHITYO, 039714506 (2001) KEDUDUKAN DAN FUNGSI PANSUS DPR RI (STUDI KASUS PANSUS BULOGGATE DAN BRUNEIGATE). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (Abstrakind)
KK Tat 03 01 Adh k.pdf

Download (182kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Kedudukan PANSUS dapat diketahui dengan melihat tugas dan wewenang PANSUS itu sendiri. Tugas utama atau tugas pokok dari PANSUS adalah tergantung dari tujuan pembentukan PANSUS itu oleh DPR. Ada tiga tugas dan wewenang PANSUS yaitu : Satu sebagai panitia yang membahas draft rancangan anggaran pendapatan dan belanja negara, hal ini dalam melaksanakan fungsi anggaran DPR, kemudian kedua sebagai panitia yang menyusun draft rancangan undang-undang sebagai pelaksanaan fungsi legislasi DPR dan yang ketiga adalah sebagai panitia yang melakukan tug as tertentu dalam melaksanakan fungsi pengawasan DPR terhadap pemerintah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK Tat 03-01 Adh k
Subjects: K Law > KZ Law of Nations
Divisions: 03. Fakultas Hukum > Hukum Tata Negara
Creators:
CreatorsNIM
SRI ADHITYO, 039714506UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
UNSPECIFIEDRomlah Sartono, , S.D., M.S.UNSPECIFIED
Depositing User: Fahimatun Nafisa Nafisa
Date Deposited: 01 Dec 2016 16:06
Last Modified: 01 Dec 2016 16:06
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/47866
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item