PERANAN HEDGING DENGAN MENGGUNAKAN KONTRAK FORWARD UNTUK MEMINIMALKAN KERUGIAN TRANSAKSI VALUTA ASING ATAS IMPOR PERALATAN KESEHATAN (STUDI KASUS PADA RS DARMO SURABAYA)

RACHMANIA, 049615356 (2001) PERANAN HEDGING DENGAN MENGGUNAKAN KONTRAK FORWARD UNTUK MEMINIMALKAN KERUGIAN TRANSAKSI VALUTA ASING ATAS IMPOR PERALATAN KESEHATAN (STUDI KASUS PADA RS DARMO SURABAYA). Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
A 51-01 Rac p.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Sejak awal tahun 1997, Indonesia dilanda krisis moneter yang ditandai dengan melemahnya nilai mata uang rupiah terhadap dollar. Pada perkembangan selanjutnya fluktuasi nilai tukar rupiah semakin sulit diprediksikan. Dampak krisis moneter ini memukul hampir seluruh sektor baik industri, jasa, keuangan maupun sektor riil. RS Darmo sebagai salah satu organisasi nirlaba dan termasuk dalam industri jasa juga merasakan dampak dari krisis tersebut. Banyak peralatan kesehatan rumah sakit yang diimpor dari luar negeri sehingga sangat rentan terhadap fluktuasi nilai tukar mata uang asing.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: A 51-01 Rac p
Uncontrolled Keywords: HEDGING; KONTRAK FORWARD; TRANSAKSI; VALUTA ASING
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5410-5417.5 Marketing. Distribution of products
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
RACHMANIA, 049615356UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorWIDI HIDAYAT, Drs., MSi., Ak.UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 04 Dec 2016 23:52
Last Modified: 04 Dec 2016 23:52
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/48184
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item