ASPEK PEMBUKTIAN DALAM SENGKETA BISN1S YANG TIMBUL AKlBAT TRANSAKSI E-COMMERCE

ABRAM LESMANA, 030015097 (2005) ASPEK PEMBUKTIAN DALAM SENGKETA BISN1S YANG TIMBUL AKlBAT TRANSAKSI E-COMMERCE. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
Per 99-05 Les a.pdf

Download (361kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

a) Dokumen elektronik yang digunakan dalam transaksi e<.<>mmerce dapat menggantikanperan akta diba wah tangan karena memenuhi unsur -unsur akta dibawah tangan yang ditetapkan undang-undang. Dengau adanya sifat non repudiation yang dimiliki oleh teknoiogi tanda tang an digital yang dibubuhkan pada akta elektronik rnaka berdasarkan pasal 1875 BW, aktaelektronik rnernpunyai kekuatan pernbuktian seperti akta otentik. b) Tanda tangan digital rnerupakan suatu tanda tangan yang dibuat secara elektronik yang berfungsi sarna dengan tanda tangan biasa pada dokumen kertas biasa. Seperti tanda tangan biasa, tanda tangan digital juga rnenyatakan keterlibatan seseorang terhadap dokurnen yang rnereka kirirn. Dan yang lebih penting tanda tangan digital dapat rnernberikan jarninan keaslian dokumen yang dikirirnkan secara digital, baik jarninan tentang identitas pengirim dan kebenaran dari dokumen terse but, hal ini dilakukan dengan teknologi kriptografi dan fungsi hash yang dirniliki oleh tanda tangan digital. Oleh karena tanda tangan digital ini rnernpunyai fungsi yang sarna dengan tanda tangan konvensional yang dipakai selarna ini rnaka tidak ada alasan rnenolak keabsahan tanda tangan digital tersebut apabila digunakan dalam transaksi e-commerce.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Per 99-05 Les a
Subjects: K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K7000-7720 Private international law. Conflict of laws > K7340-7512 Commercial law > K7485-7495 Business associations. Business corporations
Divisions: 03. Fakultas Hukum > Hukum Perdata
Creators:
CreatorsNIM
ABRAM LESMANA, 030015097UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorY. SOGAR SOMAMORA, S.H,M.HumUNSPECIFIED
Depositing User: Fahimatun Nafisa Nafisa
Date Deposited: 08 Dec 2016 00:34
Last Modified: 12 Jun 2017 19:07
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/48737
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item