CHERNOFF FACES: SUATU METODE PENGELOMPOKAN OBYEK SECARA GRAFIS

AHMAD LUKMAN HAKIM, 089811784 (2004) CHERNOFF FACES: SUATU METODE PENGELOMPOKAN OBYEK SECARA GRAFIS. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRACT)
KK MPM 59-04 HAK C.pdf

Download (266kB) | Preview
Official URL: http:/lib.unair.ac.id

Abstract

Penulisan ini bertujuan untuk memberikan solusi alternatif dalarn rnenjawab permasaiahan, bagairnana rnelakukan klasifikasi obyek-obyek pengamatan dalarn analisis kelompok. Untuk mendapatkan kelompok dengan anggota yang sesuai dapat dilakukan dengan rnetode Chernoff races. Pada rnetode ini data observasi diirnplementasikan dalam bentuk-bentuk garnbar wajah. Kernudian wajah-wajah dipisahkan ke dalam dua kelornpok sedernikian hingga wajah-wajah dalam satu kelornpok berbeda jauh bentuknya dengan wajah-wajah dalam kelornpok lain. Selanjutnya wajah-wajah yang rnerniliki perbedaan bentuk yang rnenonjol dalarn suatu ke\ompok dipisahkan rnenjadi kelornpok baru. Dernikian seterusnya hingga tidak ada perbedaan bentuk yang rnenonjol dalarn tiap-tiap kelornpok. Hasil pernbahasan dari penulisan ini adalah rnetode Chernoff Faces dapat digunakan dalarn proses klasifikasi obyek-obyek pengarnatan pada analisis kelornpok. Hasil dari proses pengelornpokan dengan rnenggunakan rnetode Chernoff Faces dan algoritma K-rnean tidak selalu sarna.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Creators:
CreatorsNIM
AHMAD LUKMAN HAKIM, 089811784UNSPECIFIED
Depositing User: Ms noviyanti wulandari
Date Deposited: 08 Dec 2016 18:01
Last Modified: 13 Jun 2017 16:06
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/48776
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item