REFINA KHRISTANTY, 040117091 (2008) ANALISIS PENANAMAN MODAL ASING DI INDONESIA PERIODE 1994 - 2003. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2008-khristanty-6029-c5905-t.pdf Download (313kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2008-khristanty-6029-c5905.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
PMA atau foreign direct investment merupakan salah satu sumber pembiayaan dari luar negeri yang penting bagi setiap negara, khususnya negara sedang berkembang, untuk membiayai pembangunan. Oleh sebab itu, setiap negara, termasuk Indonesia, terus berupaya untuk lebih merangsang datangnya arus penanaman modal asing tersebut. Mengingat pentingnya peranan PMA dalam pembangunan di Indonesia, maka perlu penelitian mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi PMA di Indonesia. Dalam penelitian ini PMA dianalisis berdasarkan faktor-faktor yang mempengaruhinya yaitu kurs rupiah terhadap dolar Amerika Serikat, neraca transaksi berjalan (current account), tingkat inflasi, perubahan PDB, baik saat pelaksanaannya maupun 3 bulan setelah pelaksanaannya, dan penanaman modal asing periode 3 bulan setelah pelaksanaannya. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda dengan distributed lag model dan autoregesif model, dengan metode OLS. Temuan penelitian menyatakan bahwa secara bersama-sama maupun individual hanya dua variabel yang memiliki pengaruh signifikan terhadap penanaman modal asing di Indonesia periode 1994 – 2003 yaitu current account periode 3 bulan setelah pelaksanaannya dan penanaman modal asing periode 3 bulan setelah pelaksanaanya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 C.59/05 Khr a | ||||||
Uncontrolled Keywords: | INVESTMENTS, FOREIGN; ECONOMIC DEVELOPMENT | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation > HG4538 Foreign investments |
||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Nn Luluk Lusiana | ||||||
Date Deposited: | 10 Feb 2008 12:00 | ||||||
Last Modified: | 18 Jun 2017 18:54 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/5057 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |