ANALISIS FAKTOR·FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN UBI JALAR SEBAGAI MAKANAN POKOK DI PROPINSI MALUKU

FRANS LAZARY PATTIWAEL, NIM.: 049314418 (1998) ANALISIS FAKTOR·FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN UBI JALAR SEBAGAI MAKANAN POKOK DI PROPINSI MALUKU. Skripsi thesis, Airlangga University.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK C 688-98 PAT A.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Masalah utama yang dihadapi oleh bangsa Indonesia di bidang ketenagakerjaan sekarang ini adalah laju pertumbuhan penduduk dan angkatan kerja yang masih cukup tinggi, tetapi masih kurang diimbangi dengan pertumbuhan kesempatan kerja yang memadai. Salah satu cara yang ditempuh untuk mengatasi hal tersebut adalah dengan mengembangkan sektor industri yang diharapkan menjadi sektor pelopor pembangunan nasional mampu memberikan sumbangan dalam perekonomian nasional dan penyerapan tenaga kerja.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 KK C 688/ 98 Pat a
Subjects: S Agriculture
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Creators:
CreatorsNIM
FRANS LAZARY PATTIWAEL, NIM.: 049314418UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ConsultantSoedarto, Drs. Ec., M.Ec.UNSPECIFIED
Depositing User: Sulistiorini
Date Deposited: 16 Jan 2017 23:14
Last Modified: 17 Jan 2017 18:19
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/51200
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item