KETIMPANGAN SPASIAL DAN AGLOMERASI PADA KORIDOR PEMBANGUNAN DI PROVINSI JAWA TIMUR TAHUN 2009-2013

Hardian Febriananta, NIM : 040811201 (2016) KETIMPANGAN SPASIAL DAN AGLOMERASI PADA KORIDOR PEMBANGUNAN DI PROVINSI JAWA TIMUR TAHUN 2009-2013. Skripsi thesis, Airlangga University.

[img]
Preview
Text (FULLTEXT)
52231.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
52231 ABSTRAK.pdf

Download (22kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis ketimpangan yang terjadi di Provinsi Jawa Timur, baik ketimpangan spasial yang terjadi antar kabupaten/kota, ketimpangan spasial yang terjadi antar koridor pembangunan di Jawa Timur, dan tingkat aglomerasi yang terjadi pada setiap koridor pembangunan di Jawa Timur. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif, dengan periode penelitian tahun 2009-2013. Data penelitian berupa data sekunder yang diperoleh dari BPS provinsi Jawa Timur, berbagai laporan penelitian, dan jurnal-jurnal yang mendukung penelitian ini. Teknik analisis menggunakan indeks entrophi Theil dan Index Williamson untuk analisis ketimpangan dan indeks Krugman dan indeks Herfindahl untuk analisis aglomerasi.Hasil penelitian berdasarkan perhitungan menggunakan indeks theil dan Indeks Williamson menunjukkan bahwa pendapatan yang diperoleh oleh setiap daerah dalam masing-masing koridor di wilayah Jawa Timur tidak memiliki ketimpangan yang signifikan, sedangkan hasil perhitungan nilai Indeks Krugman dan Indeks Herfindahl menunjukkan bahwa diantara koridor di Jawa Timur tidak terjadi aglomerasi atau pemusatan aktivitas perekonomian di Jawa Timur.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 C 103/ 16 Feb k
Uncontrolled Keywords: Spatial disparity, agglomeration level, and development corridors
Subjects: D History General and Old World > D History (General) > D880 Developing Countries
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Creators:
CreatorsNIM
Hardian Febriananta, NIM : 040811201UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ConsultantNurul Istifadah, Dr., SE., M.Si.UNSPECIFIED
Depositing User: Sulistiorini
Date Deposited: 31 Jan 2017 18:56
Last Modified: 21 Jun 2017 21:32
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/52231
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item