Daya Saing Udang Beku Indonesia Periode 1989-2014

RISMA YUNI ARTANTI, NIM : 040811184 (2016) Daya Saing Udang Beku Indonesia Periode 1989-2014. Skripsi thesis, Airlangga University.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KKB KK-2 C 150_16 Art a ABSTRAK.pdf

Download (972kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
52862.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis daya saing komoditi udang beku Indonesia dari tahun 1989 hingga 2014. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Harga Ekspor komoditi udang beku Indonesia, Volume Ekspor Udang Beku Indonesia dan Harga Input tingkat produsen (harga domestik) udang beku Indonesia. Analisis pengaruh Harga Ekspor komoditi udang beku Indonesia, Volume Ekspor Udang Beku Indonesia dan Harga Input tingkat produsen (harga domestik) udang beku Indonesia terhadap Daya Saing Udang Beku Indonesia ini dilakukan menggunakan teknik regresi ordinary least square ( time series) mulai tahun 1989 – 2014. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dua dari tiga variabel tak terikat dapat mempengaruhi daya saing udang beku Indonesia. Harga ekspor udang beku Indonesia dan Harga Domestik Udang Indonesia memberikan pengaruh positif terhadap daya saing udang beku Indonesia, sedangkan volume ekspor tidak mempengaruhi Daya saing udang beku Indonesia selama tahun 1989 hingga 2014. Hasil tersebut mengindikasikan bahwa efisiensi dalam produksi serta regulasi pemerintah untuk harga komoditi udang dapat mempengaruhi daya saing udang beku Indonesia di Pasar Internasional.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 C 150/ 16 Art a
Uncontrolled Keywords: Frozen Shrimp Competitiveness, RCA, Ordinary Least Square
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling > SH1-691 Aquaculture. Fisheries. Angling > SH201-399 Fisheries > SH334 Economic aspects. Finance
S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling > SH1-691 Aquaculture. Fisheries. Angling > SH400-400.8 Seafood gathering
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Creators:
CreatorsNIM
RISMA YUNI ARTANTI, NIM : 040811184UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ConsultantROSSANTO DWI HANDOYO, SE., M.Si., Ph.DUNSPECIFIED
Depositing User: Sulistiorini
Date Deposited: 16 Feb 2017 01:46
Last Modified: 19 Jun 2017 17:48
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/52862
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item