PERBEDAAN KEKUATAN KOMPRESI BAHAN TUMPATAN SEMENTARA SETELAH DIRENDAM DALAM LARUTAN pH 4, 7 DAN 10(Penelitian Eksperimental Laboratoris)

SOETANTI, 029111356 (1997) PERBEDAAN KEKUATAN KOMPRESI BAHAN TUMPATAN SEMENTARA SETELAH DIRENDAM DALAM LARUTAN pH 4, 7 DAN 10(Penelitian Eksperimental Laboratoris). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
kk kg 427.97 Soe p].pdf

Download (78kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang.perbedaan kekuatan kompresi bahan tumpatan sementara Cavit G dan Dentorit setelah direndam dalam larutan pH 4, 7, dan 10. Dari hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Dalam larutan pH 4, kekuatan kompresi bahan tumpatan sementara Dentorit lebih baik dibanding dengan Cavit G. 2. Dalam larutan pH 7, kekuatan kompresi bahan tumpatan Dentorit lebih baik dibanding dengan Cavit G. 3. Dalam larutan pH 10, kekuatan kompresi bahan tumpatan Dentorit lebih baik dibanding dengan Cavit G.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: FULLTEXT TIDAK TERSEDIA
Uncontrolled Keywords: DENTAL MATERIALS
Subjects: R Medicine > RK Dentistry > RK1-715 Dentistry
Divisions: 02. Fakultas Kedokteran Gigi
Creators:
CreatorsNIM
SOETANTI, 029111356UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorADIORO SOETOJO, drg., MS.UNSPECIFIED
Thesis advisorEDHIE ARIEF P., drg., MSUNSPECIFIED
Depositing User: shiefti dyah alyusi
Date Deposited: 21 Feb 2017 01:02
Last Modified: 21 Feb 2017 01:02
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/53167
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item