PERANCANGAN PENGUKURAN KINERJA DENGAN MENGGUNAKAN METODE BALANCED SCORECARD DAN PEMBOBOTAN PRIORITAS DENGAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS : STUDI KASUS PADA PERUM PERHUTANI KPH BANYUWANGI SELATAN

NICO AGENG PAMBUDI, 040912098 (2014) PERANCANGAN PENGUKURAN KINERJA DENGAN MENGGUNAKAN METODE BALANCED SCORECARD DAN PEMBOBOTAN PRIORITAS DENGAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS : STUDI KASUS PADA PERUM PERHUTANI KPH BANYUWANGI SELATAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2014-pambudinic-32637-5.abstr-k.pdf

Download (116kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
17.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Hutan di Pulau Jawa - Madura sebagai satu kesatuan ekosistem perlu dikelola oleh satu institusi (manajemen) dalam pengelolaan yang terstruktur. Perum Perhutani sebagai salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) diberi wewenang untuk menyelenggarakan kegiatan pengelolaan sumber daya hutan. Mengelola Sumber Daya Hutan tidak hanya memanfaatkan komoditas hasil hutan, melainkan harus meliputi dampak multiplier dan persoalan-persoalan sosial yang terjadi. Dalam menjalankan wewenang dan diberlakukannya transformasi pada Perum Perhutani, maka diperlukan suatu pengukuran kinerja secara keselurahan yang mampu mengukur kinerja dalam aspek keuangan maupun non keuangan. Penelitian ini berfokus pada perancangan pengukuran kinerja dengan menggunakan metode balanced scorecard dan pembobotan prioritas dengan menggunakan analytic hierarchy process pada Perum Perhutani KPH Banyuwangi Selatan yang nantinya diharapkan dapat menjadi acuan dalam peng

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B. 139/14 Pam p
Uncontrolled Keywords: FOREST MANAGEMENT
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GE Environmental Sciences > GE300-350 Environmental management
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
NICO AGENG PAMBUDI, 040912098UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorIndro Kirono, Drs.,Ec.,MM.UNSPECIFIED
Depositing User: Tn Septian Eko Budianto
Date Deposited: 18 Jul 2014 12:00
Last Modified: 19 Sep 2016 07:14
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/5346
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item