SINTESIS ZEOLIT ZSM-5 DARI METAKAOLIN TERDEALUMINASI TANPA CETAKAN ZAT ORGANIK DENGAN METODE DESILIKASI

KHULAILATUL LUTFIAH, 081211531118 (2016) SINTESIS ZEOLIT ZSM-5 DARI METAKAOLIN TERDEALUMINASI TANPA CETAKAN ZAT ORGANIK DENGAN METODE DESILIKASI. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
MPK 43 -16 Lut s-Abstrak.pdf

Download (906kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
MPK 43 -16 Lut s-min.pdf
Restricted to Registered users only until 2019.

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Pada penelitian ini telah dilakukan sintesis zeolit ZSM-5 tanpa cetakan zat organik dari metakaolin terdealuminasi. Metakaolin diperoleh dari kalsinasi kaolin Bangka-Belitung pada suhu 650°C selama 8 jam. Metakaolin terdealuminasi diperoleh dari dealuminasi metakaolin menggunakan larutan HCl. Zeolit ZSM-5 dengan komposisi molar 0,047 SiO2:0,010 NaOH:1,67 H2O dibuat tanpa cetakan zat organik. Zeolit ZSM-5 terbentuk melalui proses hidrotermal pada suhu 170°C selama 48 jam, yang ditunjukkan oleh analisis hasil XRD dan FTIR. Pembentukan mesopori dilakukan dengan metode desilikasi melalui penambahan larutan NaOH. Metode desilikasi menurunkan luas permukaan mikropori, meningkatkan luas permukaan mesopori, dan volume pori yang ditunjukkan dari hasil analisis fisisorpsi N2.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPK 43-16 Lut s
Uncontrolled Keywords: ZSM-5 zeolite without organic template, metakaoline, dealumination, hydrothermal, desilication.
Subjects: Q Science > QD Chemistry > QD71-142 Analytical chemistry
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Kimia
Creators:
CreatorsNIM
KHULAILATUL LUTFIAH, 081211531118UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorHartati, Dr., M.Si.UNSPECIFIED
Thesis advisorAlfa Akustia Widati, S.Si., M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Mrs. Djuwarnik Djuwey
Date Deposited: 15 Mar 2017 17:40
Last Modified: 07 Mar 2018 23:34
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/54525
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item