SOLUBILISASI DAN PEMURNIAN DOMAIN NON KATALITIK β-XILOSIDASE (GbtXyl43B) Geobacillus thermoleovorans IT-08

FITRIA RAHMA DEWI, 081214253013 (2017) SOLUBILISASI DAN PEMURNIAN DOMAIN NON KATALITIK β-XILOSIDASE (GbtXyl43B) Geobacillus thermoleovorans IT-08. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (923kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
FITRIA RAHMA DEWI 081214253013 NEW.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

GbtXyl43B adalah enzim β-xilosidase yang berasal dari Geobacillus thermoleovorans IT-08 yang dikelompokkan dalam famili GH43. GbtXyl43B memiliki dua modul yaitu modul katalitik (CM) dan non katalitik (CBM). Modul non katalitik (CBM) memiliki aktivitas mengikat substrat xilan tak larut. CBM merupakan protein rekombinan yang tersekresi sebagai badan inklusi pada E.coli. Protein badan inklusi memiliki sifat tak larut (insolule). Penelitian ini bertujuan untuk melarutkan (solubilisasi) protein CBM dan memurnikannya menggunakan teknik kromatografi afinitas. Proses pelarutan protein melibatkan proses denaturasi dengan agen pendenaturasi yaitu urea konsentrasi 8M dan renaturasi menggunakan gradien konsentrasi urea 4,5-0,5 M menghasilkan protein rekombinan CBM native. Protein rekombinan CBM tersebut dielusi dengan imidazol 200 mM dan memiliki kadar protein 1,497 mg/ml diukur dengan spektrofotometer nanodrop.

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKC KK TK 09/16 Dew s
Uncontrolled Keywords: β-xilosidase, GbtXyl43B, CBM, solubilisasi, pemurnian
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Kimia
Creators:
CreatorsNIM
FITRIA RAHMA DEWI, 081214253013UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNi Nyoman Tri Puspaningsih, Prof. Dr. , M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 17 Apr 2017 21:26
Last Modified: 17 Apr 2017 21:26
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/56532
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item