BAHRUL ALAM, 089010730
(1998)
INTERPOLASI SPLINE KUBIK DAN CARA PENYELESAIANNYA.
Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
Abstract
Interpolasi Spline Kubik merupakan interpolasi alternative untuk menaksir nilai diantara nilai-nilai yang telah diketahui. Interpolasi Spline Kubik adalah fungsi kubik (qlc(X}) yang menginterpolasi
nilai diantara dua buah nilai ( xl<:~ x ~ xlc+~) untuk k = 0,1,2, ...... ,n-1 dengan syarat-syarat sebagai berikut
SO qlc(XIc ) =Ylc dan qlc(XlcH ) = YI<:H
S 1 q ~-L( xI<: ) =q ~ ( x lc) ;
S 2 q ~-L( xI<: ) = q ~ ( xI<:) .
Penyelesaian dari interpolasi spline kubik adalah mengguna kan sistem persamaan linier. Hal tersebut dikarenakan fungsi kubik (ql<:(x», berjalan mulai k =0 sampai dengan n-1. Dalam hal
ini penyelesaiannya menggunakan Eliminasi Gauss, karena matrik yang didapatkan berbentuk matrik tridiagonal.
Actions (login required)
|
View Item |