EKSISTENSI LELANG SEBAGAI UPAYA PELUNASAN TUNGGAKAN HUTANG PAJAK DALAM PRAKTIK UNDANG-UNDANG PERPAJAKAN

TRISTIANTI DEWI, 039313831 (1998) EKSISTENSI LELANG SEBAGAI UPAYA PELUNASAN TUNGGAKAN HUTANG PAJAK DALAM PRAKTIK UNDANG-UNDANG PERPAJAKAN. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK Per 2429.98 Dew T(1998).pdf

Download (121kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Dari uraian-uraian di atas dapat disimpulkan beberapa hal yaitu : 1. Terbitnya Surat Ketetapan Pajak sebagai dasar penagihan pajak akibat dari kelalaian wajib pajak ,akan ditagih oleh aparatur perpajakan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Apabila kewajiban membayar pajak itu tidak dilaksanakan setelah Surat Ketetapan Pajak dikirimkan kepada wajib Pajak, maka oleh pihak KPP akan melakukan tindakan penagihan aktif hingga pelelangan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK Per 2429.98 Dew t
Uncontrolled Keywords: lelang, hutang pajak
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ2240-5908 Revenue. Taxation. Internal revenue
H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ2240-5908 Revenue. Taxation. Internal revenue > HJ2321-2323 Tax incidence. Tax shifting. Tax equity
Divisions: 03. Fakultas Hukum
Creators:
CreatorsNIM
TRISTIANTI DEWI, 039313831UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSoehirman Djamal, SH., MS.UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 21 Jul 2017 00:16
Last Modified: 21 Jul 2017 00:16
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/59330
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item