FINANCIAL EXPERT CEO, CASH HOLDING, TINGKAT LEVERAGE, DAN PEMBAYARAN DIVIDEN PERUSAHAAN

NOOR ROSYIDAH FATMA DEWI, NIM : 041311233126 (2017) FINANCIAL EXPERT CEO, CASH HOLDING, TINGKAT LEVERAGE, DAN PEMBAYARAN DIVIDEN PERUSAHAAN. Skripsi thesis, Airlangga University.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KKB KK-2 B 88_17 Dew f ABSTRAK.pdf

Download (178kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
KKB KK-2 B 88_17 Dew f.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Keahlian keuangan (financial expertise) CEO merupakan salah satu hal yang dapat memengaruhi kebijakan keuangan perusahaan. Financial expert CEO memiliki akses yang lebih baik pada pasar kredit sehingga mengikuti kebijakan keuangan yang berbeda dengan non-financial expert CEO. Penelitian ini menguji pengaruh financial expert CEO terhadap kebijakan keuangan perusahaan. Kebijakan keuangan perusahaan tersebut berupa cash holding, tingkat leverage dan pembayaran dividen. Apabila perusahaan dipimpin oleh financial expert CEO maka cash holding perusahaan lebih rendah, tingkat leverage perusahaan lebih tinggi, dan cenderung melakukan pembayaran dividen. Penulis menggunakan 198 observasi untuk ketiga model pada perusahaan non keuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2012-2015. Hasil penelitian menunjukkan bahwa financial expert CEO berpengaruh negatif signifikan terhadap cash holding, berpengaruh positif signifikan terhadap tingkat leverage, dan tidak berpengaruh signifikan terhadap pembayaran dividen.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B 88/17 Dew f
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG4001-4285 Finance management. Business finance.Corporation finance
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
NOOR ROSYIDAH FATMA DEWI, NIM : 041311233126UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
ConsultantRahmat Setiawan, Dr., SE.,MM.,UNSPECIFIED
Depositing User: Sulistiorini
Date Deposited: 18 Aug 2017 00:14
Last Modified: 18 Aug 2017 00:14
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/60612
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item