PROFIL KROMOSOM PADA IKAN NILA (Oreochromis niloticus) STRAIN PANDU DAN KUNTI

NURPITA HARTIANINGSIH, 141211133062 (2017) PROFIL KROMOSOM PADA IKAN NILA (Oreochromis niloticus) STRAIN PANDU DAN KUNTI. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
PK.BP.207.17 . Har.p - ABSTRAK.pdf

Download (48kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
PK.BP.207.17 . Har.p - SEC.pdf
Restricted to Registered users only until 13 October 2020.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Berdasarkan hasil pengamatan dapat diambil kesimpulan sebagai berikut: 1. Jumlah kromosom ikan nila Pandu dan ikan nila Kunti yaitu 2n=44. 2. Bentuk kromosom ikan nila Pandu dan ikan nila Kunti memiliki 3 tipe, yaitu sub-metasentrik, sub-telosentrik dan telosentrik. 3. Berdasarkan nilai Numeric value centromer (NVC) kromosom ikan nila Pandu terdiri dari 4 sub-metasentrik, 7 sub-telosentrik dan 10 telosentrik (4SM + 8ST + 10T). Sedangkan nilai Numeric value centromer (NVC) kromosom ikan nila kunti terdiri dari 5 sub-metasentrik, 9 sub-telosentrik dan 8 telosentrik (5SM + 9ST + 8T). 6.2 Saran Saran yang dapat diberikan pada penelitian ini adalah : 1. Perlunya penelitian terus menerus dan informasi mengenai profil kromosom agar didapatkan hasil yang baik dan nantinya akan dijadikan sebagai informasi penelitian selanjutnya yang berkelanjutan. 2. Perlunya kerjasama antara lembaga riset/universitas dengan lembaga penelitian di luar universitas agar penelitian tentang profil kromosom dapat disajikan dengan hasil yang memuaskan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK PK.BP.207/17 Har p
Uncontrolled Keywords: Budidaya perairan
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling > SH1-691 Aquaculture. Fisheries. Angling > SH20.3-191 Aquaculture
Divisions: 14. Fakultas Perikanan dan Kelautan
Creators:
CreatorsNIM
NURPITA HARTIANINGSIH, 141211133062UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorJuni Triastuti, Dr., S.Pi., M.Si.UNSPECIFIED
Thesis advisorEpy Muhammad Luqman, Dr., M.Si., DrhUNSPECIFIED
Depositing User: Mr Binkol1 1
Date Deposited: 27 Dec 2017 19:24
Last Modified: 18 Jan 2018 22:52
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/63767
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item