dr. FARIA TOMA (2017) PENGARUH PEMASANGAN PESARIUM PADA MENOPAUSE DENGAN PROLAPS ORGAN PANGGUL TERHADAP KEJADIAN BACTERIAL VAGINOSIS DAN AEROBIC VAGINITIS. Thesis thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (abstrak)
abstrak.pdf Download (43kB) | Preview |
|
Text (full text)
PENELITIAN FARIA TOMA, dr..pdf Restricted to Registered users only until 25 October 2020. Download (817kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan terjadinya Bacterial Vaginosis (BV) dan Aerobic Vaginitis (AV) antara sebelum dan sesudah pemasangan pesarium pada menopause dengan prolaps organ panggul. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian analitik observasional yang dilakukan pada 20 pasien menopause dengan prolaps organ panggul yang baru dipasang pesarium cincin di RSUD dr Soetomo dan RS Jejaring Departemen Obstetri dan Ginekologi, Surabaya. Dilakukan pengambilan sampel berupa swab vagina, kultur cairan vagina dan pengukuran pH pada sebelum dan 4 minggu sedudah pemasangan pesarium.. Perubahan mikroflora vagina dievaluasi menggunakan skor Nugent dan metode kultur Hasil: Kejadian BV meningkat sesudah pemasangan pesarium dengan nilai p=0,00. Kejadian AV meningkat sesudah pemasangan pesarium dengan nilai p 0,29. Isolat yang paling banyak ditemukan adalah Escherichia coli
Item Type: | Thesis (Thesis) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKA KK PPDS.OBG 20/17 Tom p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Prolaps organ panggul, Bacterial Vaginosis, Aerobic Vaginitis | ||||||
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics | ||||||
Divisions: | 01. Fakultas Kedokteran | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id | ||||||
Date Deposited: | 24 Oct 2017 18:14 | ||||||
Last Modified: | 24 Oct 2017 18:14 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/64729 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |