MELLANDA ELIYONIKA, 071211631001 (2017) KETERPAKAIAN KOLEKSI DI PERPUSTAKAAN C2O SURABAYA (Studi Deskriptif tentang Keterpakaian Koleksi di Perpustakaan C2O Surabaya). LIBRI-NET, 6 (3). pp. 49-50. ISSN 2086-0994
|
Text (ABSTRAK)
.filerPDFln6472d8d66dabs.pdf Download (271kB) | Preview |
|
|
Text (FULL ARTICLE)
JURNAL_Fis.IIP.01 17 Eli k.pdf Download (153kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana gambaran tingkat keterpakaian koleksi di perpustakaan C2O di Surabaya. Latar belakang dilakukannya penelitian ini adalah ingin tau bagaimana tingkat keterpakaian koleksi di perpustakaan C2O ini. Keterpakaian koleksi merupakan salah satu tolak ukur bagi perpustakaan untuk mengetahui seberapa jauh perpustakaan mampu menyediakan koleksi yang memang dibutuhkan pengguna. Hal ini kemudian diteliti dengan menggunakan indikator keterpakaian/pemanfaatan koleksi. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang menggunakan teknik purposive dalam pemilihan sampelnya. Sampel pada penelitian ini diambil dari populasi pengguna perpustakaan C2O Surabaya dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat keterpakaian koleksi di perpustakaan C2O Surabaya masih dalam kategori sedang. Dapat dilihat dari tingkat intensitas kunjungan, frekuensi penggunaan serta jumlah yang digunakan masih tergolong sedang semua. Dikarenakan pengguna berkunjung bukan hanya untuk memanfaatkan koleksi namun ada alasan lain yang membuat pengguna tidak memanfaatkan koleksi yang ada di perpustakaan. Sehingga tidak heran jika tingkat keterpakaian koleksinya masih sedang.
Item Type: | Article | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | Harness, Collection, using, C2O, Library, | ||||||
Subjects: | T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering > TD511-780 Sewage collection and disposal systems. Sewerage Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science |
||||||
Divisions: | 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Informasi dan Perpustakaan | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Mrs Nadia Tsaurah | ||||||
Date Deposited: | 19 Nov 2017 19:38 | ||||||
Last Modified: | 19 Nov 2017 19:52 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/66907 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |