Ardika Sefridyantha, 071017072 (2017) GRAFFITI (Studi Deskriptif Pada Komunitas Me Can Awesome di Kota Tuban). Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRAK)
Fis.ANT.56.17 . Sef.g - ABSTRAK.pdf Download (171kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
Fis.ANT.56.17 . Sef.g - SEC.pdf Restricted to Registered users only until 11 December 2020. Download (2MB) | Request a copy |
||
|
Text (JURNAL)
Fis.ANT.56.17 . Sef.g - JURNAL.pdf Download (120kB) | Preview |
Abstract
Perkembangan seni visual jalanan merupakan perkembangan di era modern dari sebuah seni yang mengedepankan gambar sebagai media menyampaikan pesan. Keberadaan seni graffiti sebagai bentuk protes atas isu-isu yang berkembang pada saat itu. hingga kemudian seni graffiti berkembang dan membentuk komunitas-komunitas di berbagai daerah di belahan dunia. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang memfokuskan pada komunitas Me Can Awesome yang berada di Kota Tuban. Dalam penelitian ini melibatkan 4 anggota MCA dengan metode wawancara. Fokus kajian dalam penelitian ini adalah deskripsi komunitas dari wujud kebudayaan yang diperoleh dari buah pemikiran koentjaraningrat tentang ikatan-ikatan komunitas. Di dalam hasil penelitian, bahwa gagasan munculnya graffiti pada awalnya sebagai bentuk protes saat ini bergeser menjadi wadah berekspresi dan berkreasi. Beberapa aktivitas yang diadakan selain mengadakan event juga jaming dengan komunitas lainnya. Hasil dari kegiatan tersebut adalah berbentuk typographix yang tersebar di beberapa titik-titik strategis di kota Tuban. Selain itu, komunitas ini berdiri atas dasar kegemaran yang sama dan diikat oleh relasi yang berdasar atas kesamaan wilayah. Seiring perkembangan waktu, hubungan antar anggota semakin erat satu sama lain karena rasa memiiki terhadap komunitas ini.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK2 Fis.ANT.56/17 Sef g | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Graffiti, komunitas, wujud kebudayaan | ||||||
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology | ||||||
Divisions: | 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Antropologi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Mr Binkol1 1 | ||||||
Date Deposited: | 13 Dec 2017 19:50 | ||||||
Last Modified: | 13 Dec 2017 19:50 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/67565 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |