IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMERINTAH INDONESIA DALAM RANGKA ASEAN TOURISM STRATEGIC PLAN 2011-2015 TERHADAP PENGELOLAAN PARIWISATA DI LABUAN BAJO

Stephanie Andriani Moi, 071311233099 (2017) IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMERINTAH INDONESIA DALAM RANGKA ASEAN TOURISM STRATEGIC PLAN 2011-2015 TERHADAP PENGELOLAAN PARIWISATA DI LABUAN BAJO. Jurnal Analisis Hubungan Internasional, 6 (2). pp. 123-132. ISSN 2302-8777

[img]
Preview
Text (FULL ARTICLE)
Fis.HI.74.17 . Moi.i - JURNAL.pdf

Download (265kB) | Preview
Official URL: http://journal.unair.ac.id/JAHI@implementasi-kebij...

Abstract

ASEAN Tourism Strategic Plan 2011-2015 (ATSP 2011-2015), sebagai strategi yang berisikan prinsip, arahan, dan standar pariwisata bagi semua negara anggota. Indonesia sebagai salah satu negara anggota dalam membangun sektor pariwisatanya mengacu pada ATSP 2011-2015, melalui Rencana Strategis (Renstra) Pembangunan Pariwisata oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf). Menetapkan Labuan Bajo sebagai salah satu Kawasan Strategi Pembangunan Nasional (KSPN) dan sebagai Provinsi yang masuk dalam dekosentrasi Travel Patern. Labuan Bajo masuk sebagai salah satu dari 10 kawasan prioritaas yang dipromosikan oleh Indonesia mengalami peningkatan dalam masuknya wisatawan asing dan lokal. Hal tersebut dilatarbelakangi oleh Pemerintah Daerah Labuan Bajo dalam Renstra Pembangunan Pariwisatanya, berpedoman pada Renstra Kemenparekraf, yang kemudian menjadikan Renstra Pemerintah Daerah (Pemda) Labuan Bajo mengadopsi arahan strategi dari ATSP 2011-2015. Penelitian ini mengkaji bagaimana bentuk Implementasi dari ATSP 2011-2015 yang dilakukan oleh Pemerintah Daerah pada Pariwisata di Labuan Bajo. Melalui teori Efektivitas dan Kepatuhan dalam rezim internasional, ditemukan bahwa melalui Kebijakan dalam Renstra Kemenparekraf dan Renstra Pemda Labuan Bajo yang kemudian diaplikasikan dalam bentuk implementasi oleh Pemda Labuan Bajo menunjukan Kepatuhan Indonesia pada arahan strategi ATSP 2011- 2015 dalam pengembangan pariwisata di Labuan Bajo, menghasilkan tingkat efektivitas yang kurang signifikan, dikarenakan beberapa kendala akibat kondisi pariwisata di Labuan Bajo yang belum memadai.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: ASEAN Tourism Strategic Plan 2011-2015 (ATSP 2011-2015), RencanaStrategis Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf),Implementasi,Pariwisata Labuan Bajo.
Subjects: J Political Science > JZ International relations > JZ5-6530 International relations > JZ1305-2060 Scope of international relations. Political theory. Diplomacy > JZ1464-2060 Scope of international relations with regard to countries, territories, regions, etc.
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional
Creators:
CreatorsNIM
Stephanie Andriani Moi, 071311233099UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorIrfa Puspitasari, S.IP., MAUNSPECIFIED
Depositing User: Mr Binkol1 1
Date Deposited: 11 Jan 2018 22:29
Last Modified: 11 Jan 2018 22:29
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/67996
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item