PERILAKU MEMILIH MASYARAKAT DALAM PILKADA KOTA SURABAYA TAHUN 2015

Riski Dwi Jayani, 071211333063 (2017) PERILAKU MEMILIH MASYARAKAT DALAM PILKADA KOTA SURABAYA TAHUN 2015. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
Fis P 24-17 Jay p Abstrak.pdf

Download (391kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
Fis P 24-17 Jay p Sec.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (FULL ARTICLE)
Fis P 24-17 Jay p JURNAL.pdf

Download (548kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini merupakan studi perilaku politik yang mengkaji mengenai perilaku memilih masyarakat dalam menentukan pilihannya pada pemilihan umum kepala daerah (Pilkada). Dengan rumusan masalah pada penelitian ini adalah mencari hubungan antara status sosial ekonomi dan pilihan rasional dalam menentukan pilihan politik, yang berfokus pada Pilkada Kota Surabaya tahun 2015. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mendeskripsikan atau menggambarkan perilaku memilih masyarakat kota Surabaya dengan menggunakan teori perilaku politik berdasarkan pendekatan sosiologis, psikologis dan rasional. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pengumpulan data menggunakan kuisioner. Adapun responden yang ditentukan menggunakan teknik penarikan sampel multi-stage random sampling, merupakan sampel dari populasi seluruh masyarakat kota Surabaya yang terdaftar dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT). Dari hasil penelitian ini ditemui beberapa informasi terkait hubungan status sosial ekonomi dan pilihan rasional masyarakat dengan perilaku memilihnya. Bahwa variabel status sosial ekonomi yang dimana 6 indikator yang telah ditentukan, hanya terdapat 1 indikator yang memiliki hubungan pada perilaku memilih masyarakat. Sedangkan variabel pilihan rasional, pada ketiga atau keseluruhan indikatornya memiliki hubungan pada Pilkada Kota Surabaya tahun 2015.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK2 Fis.P.24/17 Jay p
Uncontrolled Keywords: Perilaku memilih, status sosial ekonomi, pilihan rasional, pilkada kota Surabaya 2015
Subjects: J Political Science > JF Political institutions (General)
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik
Creators:
CreatorsNIM
Riski Dwi Jayani, 071211333063UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorPriyatmoko, Drs., MAUNSPECIFIED
Depositing User: Mr Binkol2 2
Date Deposited: 29 Jan 2018 17:40
Last Modified: 29 Jan 2018 17:40
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/68019
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item