PENGARUH PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT (POS) TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR TOWARDS ORGANIZATION (OCB-O) DENGAN KEPERCAYAAN KEPADA ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERAWAT INSTALASI RAWAT DARURAT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. SO

ABRAM NUGROHO, 040912064 (2014) PENGARUH PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT (POS) TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR TOWARDS ORGANIZATION (OCB-O) DENGAN KEPERCAYAAN KEPADA ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERAWAT INSTALASI RAWAT DARURAT RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. SO. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2014-nugrohoabr-29950-5.abstr-k.pdf

Download (123kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
ABRAM NUGROHO.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Karyawan diharapkan dapat menunjukkan perilaku organizational citizenship behavior towards organization (OCB-O), karena OCB-O dapat meningkatkan efektivitas, produktivitas, dan kesejahteraan organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perceived organizational support (POS) terhadap perilaku organizational citizenship behavior towards organization (OCB-O). Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepercayaan kepada organisasi sebagai variabel intervening dari hubungan POS terhadap OCB- O. Penelitian ini melibatkan 132 perawat Instalasi Rawat Darurat RSUD Dr Soetomo Surabaya. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan purposive sampling untuk perawat shift pagi, setelah itu pengumpulan sampel dilakukan dengan teknik sensus dengan menggunakan kuesioner. Analisis data dilakukan dengan menggunakan statistik deskriptif, uji-t, one-way ANOVA, Pearson correlation dan analisis jalur. Hasil penelitian ini membuktikan adanya pengaruh POS terhadap OCB-O dan POS terhadap OCB-O melalui kepercayaan kepada organisasi. Namun, kepercayaan kepada organisasi tidak sepenuhnya memediasi variabel POS terhadap OCB-O, atau dapat dianggap sebagai mediasi parsial.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B. 11/14 Nug p
Uncontrolled Keywords: PERSONNEL MANAGEMENT; ORGANIZATIONAL BEHAVIOR; ORGANIZATIONAL CULTURE
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5549-5549.5 Personnel management. Employment
Creators:
CreatorsNIM
ABRAM NUGROHO, 040912064UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSiti Sulasmi, Prof. Dr. Hj., Psi., M.Sc.UNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 20 Feb 2014 12:00
Last Modified: 28 Jul 2016 03:28
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/6823
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item