ANALISIS PERILAKU BERPINDAH KONSUMEN PADA HANDPHONE MEREK BLACKBERRY DI SURABAYA

SANDI HUTAMA, 04031745 (2011) ANALISIS PERILAKU BERPINDAH KONSUMEN PADA HANDPHONE MEREK BLACKBERRY DI SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (ABSTRAK)
ANALISIS PERILAKU BRAND SWITCHING KONSUMEN PADA HANDPHONE MEREK BLACKBERRY - gdlhub-gdl-s1-2011-hutamasand-12940-b30610-a.pdf

Download (198kB)
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-hutamasand-12940-b30610-a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (890kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh apakah prior Experience berpengaruh positif terhadap Satisfaction, Prior Experience berpengaruh positif terhadap Product Knowlegde, Product Knowledge berpengaruh positif terhadap Satisfaction, Product Knowledge berpengaruh positif terhadap Media Search, Satisfaction berpengaruh negatif terhadap Switching Behavior, Satisfaction berpengaruh negatif terhadap Consideration Set Size, Satisfaction berpengaruh negatif terhadap Media Search, Media Search berpengaruh positif terhadap Consideration Set Size, Consideration Set Size berpengaruh positif terhadap Switching Behavio, Consideration Set Size berpengaruh positif terhadap Retailer Search, Retailer Search berpengaruh positif terhadap Switching Behavior Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Sampel penelitian yang digunakan 100 orang. Sampel penelitian adalah konsumen yang berpindah ke merek Blackberry dan yang tetap memilih merek Blackberry. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Uji statistik untuk hipotesis menggunakan program SmartPLS. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh positif yang signifikan prior experience terhadap kepuasan dengan nilai t hitung 5,548 > 1,96. Terdapat pengaruh positif yang signifikan Prior Experience terhadap Product Knowledge dengan nilai t hitung 18,717 > 1,96. Terdapat pengaruh positif yang signifikan Product Knowledge terhadap Satisfaction dengan nilai t hitung 2,927 > 1,96. Terdapat pengaruh negatif yang tidak signifikan Product Knowledge terhadap Media Search dengan nilai t hitung 0,719 < 1,96. Terdapat pengaruh positif yang signifikan kepuasan terhadap Switching behavior dengan nilai t hitung 4,819 > 1,96. Terdapat pengaruh positif yang signifikan kepuasan terhadap Consideration Set Size dengan nilai t hitung 5,702 > 1,96. Terdapat pengaruh positif yang signifikan kepuasan terhadap Media Search dengan nilai t hitung 2,903 > 1,96. Terdapat pengaruh positif yang tidak signifikan media search terhadap Consideration Set Size dengan nilai t hitung 1,277 < 1,96. Terdapat pengaruh positif yang signifikan consideration set size terhadap switching behavior dengan nilai t hitung 3,821 > 1,96. Terdapat pengaruh positif yang signifikan Consideration Set Size terhadap retail search dengan nilai t hitung 8,018 > 1,96. Terdapat pengaruh positif yang signifikan retail search terhadap switching behavior dengan nilai t hitung 3,677 > 1,96. Dengan hasil ini ada 11 hipotesis yang diterima dan 2 hipotesis penelitian yang ditolak

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B 306/10 Hut a
Uncontrolled Keywords: CONSUMER BEHAVIOR
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions > HC79 Special topics-Including air pollution, automation,consumer demand, famines, flow of funds,etc.
H Social Sciences > HF Commerce > HF5437-5444 Purchasing. Selling. Sales personnel. Sales executives
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
SANDI HUTAMA, 04031745UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorY. LILIK RUDIANTO, Drs., MBA., Ph.D.UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Luluk Lusiana
Date Deposited: 03 Mar 2011 12:00
Last Modified: 08 Sep 2016 02:01
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/700
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item