VAKSINASI SEBAGAI STRATEGI PENCEGAHAN NEW EMERGING DISEASE PENYEBAB KERUGIAN BESAR: Pidato Disampaikan pada Pengukuhan Jabatan Guru Besar dalam Bidang Ilmu Penyakit Ikan pada Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga di Surabaya pada Hari Sabtu, Tanggal 28 Februari 2009

HARI SUPRAPTO (2009) VAKSINASI SEBAGAI STRATEGI PENCEGAHAN NEW EMERGING DISEASE PENYEBAB KERUGIAN BESAR: Pidato Disampaikan pada Pengukuhan Jabatan Guru Besar dalam Bidang Ilmu Penyakit Ikan pada Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga di Surabaya pada Hari Sabtu, Tanggal 28 Februari 2009. Fakultas Perikanan dan Kelautan, Surabaya Universitas Airlangga. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (fulltext)
KKC KK PG. 167-10 Sup v.pdf

Download (3MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Luas perairan laut Indonesia adalah 58 juta km2 diharapkan menjadi lumbung protein hewani yang terjangkau bagi masyarakat.Sejak tahun 1992 7,5 juta ton (MT) ikan yang mempunyai nilai ekonomis tinggi dibudidayakan di dunia, lebih dari 90 persen dihasilkan oleh benua Asia (Main and Rosenfeld, 1994). Sedangkan industri udang yang dihasilkan oleh dunia pada tahun 1991 mencapai 700.000 MT, 80% dari negara Asia sisanya oleh negara Barat. Kerugian budidaya udang Indonesia yang disebabkan oleh berbagai macam penyakit dari tahun 1989-1992 adalah 248 juta USD atau 62 juta pertahun (Dit Jen Perikanan 1996).

Item Type: Other
Additional Information: KKC KK PG. 167-10 Sup v
Uncontrolled Keywords: VAKSINASI, STRATEGI PENCEGAHAN, NEW EMERGING DISEASE, PENYEBAB KERUGIAN
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling > SH1-691 Aquaculture. Fisheries. Angling > SH201-399 Fisheries
Divisions: 14. Fakultas Perikanan dan Kelautan
Creators:
CreatorsNIM
HARI SUPRAPTOUNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 27 Feb 2018 18:17
Last Modified: 27 Feb 2018 18:17
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/70165
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item