ANANDIAS SATRYA PUTRA, 071411531051 (2017) PRODUKSI FANS IDOLA VIRTUAL HATSUNE MIKU : STUDI DESKRIPTIF TERHADAP AKTIFITAS PRODUKSI KONTEN OLEH FANS HATSUNE MIKU. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK_Fis.K.32 18 Put p.pdf Download (51kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
FULLTEXT_Fis.K.32 18 Put p.pdf Restricted to Registered users only until 14 March 2021. Download (1MB) | Request a copy |
||
|
Text (JURNAL)
JURNAL_Fis.K.32 18 Put p.pdf Download (462kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini berfokus pada deskripsi kegiatan produksi yang dilakukan oleh fans Hatsune Miku, mencari tahu apa saja konten yang diproduksi dan apa alasannya mereka melakukan produksi tersebut. Penelitian ini menjadikan fans sebagai subjek penelitian, objek penelitiannya adalah aktifitas produksi konten yang dilakukan oleh fans, penelitian ini melihat aktifitas fans Hatsune Miku selama mereka menjadi fans. Fans yang menjadi narasumber berdomisili di Surabaya dan memiliki keahlian yang berbeda-beda. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan wawancara kepada tiga orang narasumber dan kemudian mengumpulkan data tambahan dari internet. Signifikansi penelitian ini adalah karena aktivitas fans idola virtual memiliki aktivitas yang berbeda dan memiliki produksi yang berbeda dengan idola konvensional, dan belum banyak studi yang membahas idola virtual. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara untuk melakukan analisa pekerjaan dan aktivitas dan dengan melakukan pengumpulan data observasi tambahan dari internet. Penelitian ini melihat fenomena dengan menggunakan pendekatan pop culture dan japanese pop culture, Idola Jepang dan Idola virtual, augmented reality dan teori fandom Penelitian ini menemukan bahwa produksi fans dapat dilihat dari produksi musik, konser virtual dan lain-lainnya seperti fan art, fanfic, dan cosplay. Mereka melakukan produksi konten tersebut dengan berbagai tahapan teknis dan dengan alasan untuk menyalurkan hobi mereka dan juga untuk mencari kepuasan pribadi.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 Fis.K.32/18 Put p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Idola, Virtual, produksi, fandom, aidoru. | ||||||
Subjects: | T Technology > TS Manufactures > TS155-194 Production management. Operations management Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z004 Books. Writing. Paleography |
||||||
Divisions: | 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Komunikasi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Mrs Nadia Tsaurah | ||||||
Date Deposited: | 13 Mar 2018 18:34 | ||||||
Last Modified: | 13 Mar 2018 18:34 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/70675 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |