SIKAP PENGGUNA ATAS PENERAPAN SANKSI KETERLAMBATAN PENGEMBALIAN BUKU

SIDANING NUGRAHENI, 071311633040 (2018) SIKAP PENGGUNA ATAS PENERAPAN SANKSI KETERLAMBATAN PENGEMBALIAN BUKU. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK_Fis.IIP.21 18 Nug s.pdf

Download (47kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
FULLTEXT_Fis.IIP.21 18 Nug s.pdf
Restricted to Registered users only until 15 March 2021.

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (JURNAL)
JURNAL_Fis.IIP.21 18 Nug s.pdf

Download (49kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Skripsi ini mengkaji tentang sikap pengguna atas penerapan sanksi denda keterlambatan pengembalian buku. Sanksi denda dijadikan sebagai alat yang efektif agar peminjam mengembalikan buku tepat waktu dan menjaga ketersediaan akses bagi pengguna lain. hal tersebut dilakukan oleh perpustakaan untuk tetap menjaga koleksi yang dimilikinya agar dapat dimanfaatkan oleh semua pengguna. Peneliti menggunakan konsep sikap dari Saifudin Azwar untuk mengukur sikap berdasarkan 3 komponen, yaitu: kognitif, afektif dan konatif. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif dengan jumlah responden 100 pengguna perpustakaan. Pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling, dengan kriteria merupakan mahasiswa aktif tahun angkatan 2012 – 2016 dan pernah terkena sanksi denda keterlambatan pengembalian buku. Data yang dikumpulkan menggunakan penyebaran kuesioner dan wawancara probing. Teknik analisis data menggunakan tabel frekuensi serta tabel silang. Dari hasil penelitian ini diketahui jika pengguna perpustakaan memiliki sikap yang tinggi pada diterapkannya sanksi denda keterlambatan pengembalian buku serta memiliki sikap cenderung ke arah positif.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 Fis.IIP.21/18 Nug s
Uncontrolled Keywords: Sikap, Sanksi Denda Pengembalian Buku, Pengguna Perpustakaan
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology > HM(1)-1281 Sociology > HM1001-1281 Social psychology > HM1106-1171 Interpersonal relations. Social behavior
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Informasi dan Perpustakaan
Creators:
CreatorsNIM
SIDANING NUGRAHENI, 071311633040UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorKoko Srimulyo, Drs., M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 14 Mar 2018 17:11
Last Modified: 14 Mar 2018 17:11
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/70748
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item