MUCHAMAD ZUHAD, 041311133126 (2018) PENGARUH PDB, INFLASI, KURS, DAN KRISIS SUBPRIME MORTAGE 2008 TERHADAP FOREIGN DIRECT INVESTMENT (FDI) DI 10 NEGARA ASEAN PERIODE 2005-2015. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK_C.54 18 Zuh p.pdf Download (45kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
FULLTEXT_C.54 18 Zuh p.pdf Restricted to Registered users only until 23 March 2021. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
.Peran investasi dalam pembangunan dan pertumbuhan ekonomi suatu negara cukup penting. Terutama Foreign Direct Investment (FDI) Inflows, dimana terdapat beberapa variabel makroekonomi sebagai faktor-faktor yang memengaruhi Foreign Direct Investment (FDI) Inflows. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh faktor-faktor yang memengaruhi Foreign Direct Investment (FDI) Inflows terhadap Foreign Direct Investment (FDI) Inflows di seluruh negara di ASEAN baik secara parsial dan simultan pada periode 2005-2015. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data makro yang diperoleh dari World Bank. Berdasarkan regresi data panel menggunakan empat variable independen yaitu PDB, inflasi, kurs dan variable dummy krisis ekonomi 2008 dengan Fixed Effect Model sebagai metode pengujian terbaik, terdapat pengaruh yang signifikan dari PDB dan krisis ekonomi pada tahun 2008 terhadap variabel Foreign Direct Investment (FDI) Inflows secara parsial di ASEAN, namun untuk variabel kurs dan inflasi tidak mempunyai pengaruh yang signifikan. Sementara secara simultan seluruh variabel independen memilki pengaruh yang signifikan terhadap Foreign Direct Investment (FDI) Inflows di ASEAN.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 C.54/18 Zuh p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | INFLASI, KURS, KRISIS SUBPRIME MORTAGE, FOREIGN DIRECT INVESTMENT | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory > HB522-715 Income. Factor shares H Social Sciences > HG Finance > HG3810-4000 Foreign exchange. International finance. International monetary system |
||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Mrs Nadia Tsaurah | ||||||
Date Deposited: | 22 Mar 2018 18:49 | ||||||
Last Modified: | 22 Mar 2018 18:49 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/71191 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |